Andrea Cossu
|
Informasi pribadi |
---|
Tanggal lahir |
3 Mei 1980 (umur 44) |
---|
Tempat lahir |
Cagliari, Italia |
---|
Tinggi |
1,70 m (5 ft 7 in) |
---|
Posisi bermain |
Gelandang |
---|
Informasi klub |
---|
Klub saat ini |
Cagliari |
---|
|
7 |
---|
Karier junior |
---|
|
Johannes Cagliari |
---|
Karier senior* |
---|
Tahun |
Tim |
Tampil |
(Gol) |
---|
1996–1997 |
Olbia |
5 |
(0) |
---|
1997–2005 |
Verona |
91 |
(7) |
---|
1999 |
→ Lumezzane (pinjaman) |
11 |
(1) |
---|
2000 |
→ Lumezzane (pinjaman) |
9 |
(1) |
---|
2000–2001 |
→ Lumezzane (pinjaman) |
21 |
(4) |
---|
2002 |
→ Sassari Torres (pinjaman) |
12 |
(1) |
---|
2005–2006 |
Cagliari |
22 |
(0) |
---|
2006–2008 |
Verona |
29 |
(0) |
---|
2008– |
Cagliari |
118 |
(9) |
---|
Tim nasional‡ |
---|
2010– |
Italia |
2 |
(0) |
---|
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 15 Juli 2011 ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 5 Juni 2010 |
Andrea Cossu (lahir 3 Mei 1980) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub Cagliari biasa bermain pada posisi gelandang.
Cossu memulai karier juniornya di klub Johannes Cagliari kemudian memulai karier seniornya di klub Olbia. Sempat pindah ke Verona kemudian dipinjamkan tiga kali ke Lumezzane dan Sassari Torres, kemudian pindah ke Cagliari dan Verona lalu bergabung kembali ke Cagliari pada tahun 2008.[1]
Cossu melakukan debutnya di tim nasional Italia pada pertandingan persahabatan melawan Kamerun tanggal 28 Februari 2010, menjadikannya pemain pertama asal Sardinia yang menjadi pemain tim nasional Italia setelah Gianfranco Zola.[2]
Referensi
Pranala luar
(Inggris) Andrea Cossu pada situs web National-Football-Teams.com