Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Bahasa Orok

Bahasa Orok
Uilta
Dituturkan diRusia
WilayahOblast Sakhalin (Timur Jauh Rusia)
Etnis300 orang Orok (sensus 2010)[1]
Penutur
50 (2010)[1]
Perincian data penutur

Jumlah penutur beserta (jika ada) metode pengambilan, jenis, tanggal, dan tempat.[2]

  • 47
Kiril
Kode bahasa
ISO 639-3oaa
Glottologorok1265[3]
Linguasfer44-CAA-ef
IETFoaa
ELPOrok
Status pemertahanan
Terancam

CRSingkatan dari Critically endangered (Terancam Kritis)
SESingkatan dari Severely endangered (Terancam berat)
DESingkatan dari Devinitely endangered (Terancam)
VUSingkatan dari Vulnerable (Rentan)
Aman

NESingkatan dari Not Endangered (Tidak terancam)
ICHEL Red Book: Critically Endangered

Orok diklasifikasikan sebagai bahasa terancam kritis (CR) pada Atlas Bahasa-Bahasa di Dunia yang Terancam Kepunahan

C10
Kategori 10
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa telah punah (Extinct)
C9
Kategori 9
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa sudah ditinggalkan dan hanya segelintir yang menuturkannya (Dormant)
C8b
Kategori 8b
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa hampir punah (Nearly extinct)
C8a
Kategori 8a
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa sangat sedikit dituturkan dan terancam berat untuk punah (Moribund)
C7
Kategori 7
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mulai mengalami penurunan ataupun penutur mulai berpindah menggunakan bahasa lain (Shifting)
C6b
Kategori 6b
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mulai terancam (Threatened)
C6a
Kategori 6a
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa masih cukup banyak dituturkan (Vigorous)
C5
Kategori 5
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mengalami pertumbuhan populasi penutur (Developing)
C4
Kategori 4
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa digunakan dalam institusi pendidikan (Educational)
C3
Kategori 3
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa digunakan cukup luas (Wider Communication)
C2
Kategori 2
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa yang digunakan di berbagai wilayah (Provincial)
C1
Kategori 1
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa nasional maupun bahasa resmi dari suatu negara (National)
C0
Kategori 0
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa merupakan bahasa pengantar internasional ataupun bahasa yang digunakan pada kancah antar bangsa (International)
10
9
8
7
6
5
4
3
2
1
0
EGIDS SIL EthnologueC8a Moribund
Bahasa Orok dikategorikan sebagai C8a Moribund menurut SIL Ethnologue, artinya bahasa ini digunakan oleh sedikit penutur ataupun bahasa ini hanya dituturkan pada wilayah yang cukup kecil
Referensi: [4][5][6]
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat

Orok adalah nama Rusia untuk bahasa yang dikenal oleh para pemakainya sebagai Uilta, Ulta, atau Ujlta. Orang-orangnya pun disebut Orok atau Ulta. Bahasa tersebut masuk dalam rumpun bahasa Tungusik. Bahasa tersebut dipakai di divisi administratif Poronaysky dan Nogliksky, Oblast Sakhalin, Federasi Rusia.

Menurut Sensus Rusia 2002, terdapat 346 orang Orok yang tinggal di Rusia, 64 orang diantaranya handal dalam bahasa Orok. Menurut sensus 2010, jumlahnya menurun menjadi 47 orang. Orang Orok juga tinggal di pulau Hokkaido, Jepang, tetapi jumlah pemakainya tidak jelas, dan cenderung sedikit.[7]

Terdapat dua dialek Orok: utara (timur Sakhalin) dan selatan (poronaysky). Varietas dari bahasa tersebut yang dipakai di pulau Hokkaido masuk dalam dialek selatan.

Referensi

  1. ^ a b Orok di Ethnologue (ed. ke-18, 2015)
  2. ^ http://www.gks.ru/free_doc/new_site/population/demo/per-itog/tab6.xls.
  3. ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Orok". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History. 
  4. ^ "UNESCO Interactive Atlas of the World's Languages in Danger" (dalam bahasa bahasa Inggris, Prancis, Spanyol, Rusia, and Tionghoa). UNESCO. 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2022. Diakses tanggal 26 Juni 2011. 
  5. ^ "UNESCO Atlas of the World's Languages in Danger" (PDF) (dalam bahasa Inggris). UNESCO. 2010. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 Mei 2022. Diakses tanggal 31 Mei 2022. 
  6. ^ "Bahasa Orok". www.ethnologue.com (dalam bahasa Inggris). SIL Ethnologue. 
  7. ^ Novikova, 1997

Bacaan tambahan

Majewicz, A. F. (1989). The Oroks: past and present (pp. 124–146). Palgrave Macmillan UK.

Pilsudski, B. (1987). Materials for the study of the Orok [Uilta] language and folklore.

In, Working papers / Institute of Linguistics Uniwersytet im. Adama Mickiewicza w Poznaniu.

Matsumura, K. (2002). Indigenous Minority Languages of Russia: A Bibliographical Guide.

Kazama, Shinjiro. (2003). Basic vocabulary (A) of Tungusic languages. Endangered Languages of the Pacific Rim Publications Series, A2-037.

Yamada, Yoshiko. (2010). A Preliminary Study of Language Contacts around Uilta in Sakhalin. Journal of the Center for Northern Humanities 3. 59-75.

Tsumagari, T. (2009). Grammatical Outline of Uilta (Revised). Journal Of The Graduate School Of Letters, 41-21.

Ikegami, J. (1994). Differences between the southern and northern dialects of Uilta. Bulletin Of The Hokkaido Museum Of Northern Peoples, 39-38.

Knüppel, M. (2004). Uilta Oral Literature. A Collection of Texts Translated and Annotated. Revised and Enlarged Edition . (English). Zeitschrift Für Ethnologie, 129(2), 317.

Smolyak, A. B., & Anderson, G. S. (1996). Orok. Macmillan Reference USA.

Missonova, L. (2010). The emergence of Uil'ta writing in the 21st century (problems of the ethno-social life of the languages of small peoples). Etnograficheskoe Obozrenie, 1100-115.

Janhunen, J. (2014). On the ethnonyms Orok and Uryangkhai. Studia Etymologica Cracoviensia, (19), 71.

Pevnov, A. M. (2009, March). On Some Features of Nivkh and Uilta (in Connection with Prospects of Russian-Japanese Collaboration). In サハリンの言語世界: 北大文学研究科公開シンポジウム報告書= Linguistic World of Sakhalin:

Proceedings of the Symposium, September 6, 2008 (pp. 113–125). 北海道大学大学院文学研究科= Graduate School of Letters, Hokkaido University.

Ikegami, J. (1997). Uirutago jiten [A dictionary of the Uilta language spoken on Sakhalin].

K.A. Novikova, L.I. Sem. Oroksky yazyk // Yazyki mira: Tunguso-man'chzhurskie yazyki. Moscow, 1997. (Russian)

Pranala luar

  • [1] di Endangered Languages Project
Kembali kehalaman sebelumnya