Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Hidden Figures


Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Hidden Figures
Para anggota pemeran Janelle Monáe, Taraji P. Henson, Kevin Costner dan Octavia Spencer saat sebuah penayangan Hidden Figures.
Total jumlah penghargaan dan nominasi[I]
Total 32 78
Referensi

Hidden Figures adalah sebuah film komedi-drama biografi Amerika Serikat tahun 2016 yang disutradarai oleh Theodore Melfi, dan ditulis oleh Melfi dan Allison Schroeder, yang mengadaptasi skenarionya dari buku non-fiksi Hidden Figures karya Margot Lee Shetterly. Alur film tersebut berkisah tentang para matematikawan Afrika-Amerika perempuan di NASA, khususnya Katherine Johnson (diperankan oleh Taraji P. Henson), yang menghitung trayektor penerbangan untuk Proyek Mercury dan penerbangan Apollo 11 taun 1969 ke Bulan, Dorothy Vaughan (Octavia Spencer), dan insinyur Mary Jackson (Janelle Monáe). Kevin Costner memainkan peran pendukung Al Harrison dan Jim Parsons memainkan peran Paul Stafford. 20th Century Fox memberikan perilisan terbatas kepada film tersebut dari 25 Desember 2016, sebelum perilisan luas pada 6 Januari 2017.[1][2]

Film tersebut meraih berbagai penghargaan dan nominasi setelah dirilis, dari pengakuan terhadap film itu sendiri sampai penampilan akting dari para pemerannya, skenario Melfi dan Schroeder, dan musik dan lagu asli karya Hans Zimmer, Pharrell Williams dan Benjamin Wallfisch. Hidden Figures meraih tiga nominasi untuk Skenario Adaptasi Terbaik, Film Terbaik dan Aktris Pendukung Terbaik untuk Spencer di Academy Awards ke-89. Film tersebut meraih empat penghargaan di African-American Film Critics Association. Wynn Thomas meraih sebuah nominasi untuk Pengabdian dalam Rancangan Produksi untuk sebuah Film Periode dari Art Directors Guild Awards. Hidden Figures dinominasikan untuk enam penghargaan dari Black Reel Awards, sementara skenario Schroeder dan Melfi meraih sebuah nnominasi di British Academy Film Awards ke-70.

Di Critics' Choice Awards ke-22, film tersebut meraih tiga nominasi untuk Ensembel Akting Terbaik, Skenario Adaptasi Terbaik, dan Aktris Pendukung Terbaik untuk Monáe. Aktris tersebut juga memenangkan Hollywood Spotlight Award dari Penghargaan Film Hollywood, sementara Thomas memenangkan Penghargaan Rancangan Produksi Hollywood. Spencer, Zimmer, Williams dan Wallfisch masing-masing meraih nominasi untuk Aktris Pendukung Terbaik dalam sebuah Film dan Musik Asli Terbaik di Penghargaan Golden Globe ke-74. Film tersebut meraih 4 nominasi di NAACP Image Awards ke-48, yang meliputi Film Terbaik. Hidden Figures diangkat menjadi salah satu Film 10 Besar tahun ini oleh National Board of Review, sementara para pemerannya memenangkan penghargaan Pemeranan Terbaik. Para pemerannya juga memenangkan Penghargaan Penampilan Ensembel di Festival Film Internasional Palm Springs, Penampilan Terbaik oleh sebuah Pemeranan dalam sebuah Film di Screen Actors Guild Awards ke-23, dan Ensembel Terbaik dari Women Film Critics Circle. Naskah Schroeder dan Melfi meraih nominasi untuk Skenario Adaptasi Terbaik di USC Scripter Award dan Writers Guild of America Awards.

Penghargaan dan nominasi

Penghargaan/Festival Tanggal acara[II] Kategori Penerima dan nominee Hasil Ref.
AARP Annual Movies for Grownups Awards 6 Februari 2017 Aktor Pendukung Terbaik Kevin Costner Nominasi [3]
Kapsul Waktu Terbaik Hidden Figures Nominasi
Academy Awards 26 Februari 2017 Skenario Adaptasi Terbaik Allison Schroeder dan Theodore Melfi Nominasi [4]
Film Terbaik Donna Gigliotti, Peter Chernin, Jenno Topping, Pharrell Williams dan Theodore Melfi Nominasi
Aktris Pendukung Terbaik Octavia Spencer Nominasi
African-American Film Critics Association 8 Februari 2017 Ensembel Terbaik Para pemeran Hidden Figures Menang [5]
Lagu Terbaik "I See Victory" Menang
Penampilan Puncak Janelle Monáe (juga untuk Moonlight) Menang
Film 10 Besar Hidden Figures Peringkat ke-3
Alliance of Women Film Journalists 21 Desember 2016 Penampilan Puncak Terbaik Janelle Monáe (juga untuk Moonlight) Nominasi [6]
Aktris Pendukung Terbaik Octavia Spencer Nominasi
Alfred P. Sloan Foundation and San Francisco Film Society 6 Desember 2016 Sloan Science in Cinema Prize Hidden Figures Menang [7]
Art Directors Guild Awards 11 Februari 2017 Pengabdian dalam Rancangan Produksi untuk sebuah Film Periode Wynn Thomas Menang [8]
[9]
BET Awards 25 Juni 2017 Film Terbaik Hidden Figures Menang [10]
Aktris Terbaik Taraji P. Henson Menang
Aktris Terbaik Janelle Monáe Nominasi
Black Reel Awards 16 Februari 2017 Aktris Terbaik Taraji P. Henson Nominasi [11]
Ensembel Terbaik Para pemeran Hidden Figures Nominasi
Penampilan Puncak Perempuan Terbaik Janelle Monáe Menang
Musik Asli Terbaik Hans Zimmer, Pharrell Williams dan Benjamin Wallfisch Nominasi
Lagu Asli Terbaik "Surrender" – Lalah Hathaway dan Pharrell Williams Nominasi
Aktris Pendukung Terbaik Janelle Monáe Nominasi
British Academy Film Awards 12 Februari 2017 Skenario Adaptasi Terbaik Allison Schroeder dan Theodore Melfi Nominasi [12]
Casting Society of America 19 Januari 2017 Drama Berbiaya Besar Victoria Thomas, Jackie Burch, Bonnie Grisan Menang [13]
[14]
Chicago Film Critics Association 15 Desember 2016 Pementas Paling Menjanjikan Janelle Monáe (juga untuk Moonlight) Nominasi [15]
Aktris Pendukung Terbaik Janelle Monáe Nominasi
Costume Designers Guild 21 Februari 2017 Pengabdian dalam Film Periode Renee Ehrlich Kalfus Menang [16]
Critics Choice Awards 11 Desember 2016 Ensembel Akting Terbaik Para pemeran Hidden Figures Nominasi [17]
Skenario Adaptasi Terbaik Allison Schroeder dan Theodore Melfi Nominasi
Aktris Pendukung Terbaik Janelle Monáe Nominasi
Detroit Film Critics Society 19 Desember 2016 Penampilan Puncak Terbaik Mahershala Ali (pemeran, juga untuk Moonlight) Nominasi [18]
Florida Film Critics Circle 23 Desember 2016 Ensembel Terbaik Para pemeran Hidden Figures Nominasi [19]
[20]
Aktris Pendukung Terbaik Octavia Spencer Nominasi
Film Sepuluh Besar Hidden Figures Peringkat ke-9
Golden Globe Awards 8 Januari 2017 Musik Asli Terbaik Hans Zimmer, Pharrell Williams dan Benjamin Wallfisch Nominasi [21]
Aktris Pendukung Terbaik dalam sebuah Film Octavia Spencer Nominasi
Festival Film Heartland 20–30 Oktober 2016 Truly Moving Picture Award Theodore Melfi, Levantine Films, Twentieth Century Fox Menang [22]
Hollywood Film Awards 6 November 2016 Penghargaan Rancangan Produksi Hollywood Wynn Thomas Menang [23]
Hollywood Spotlight Award Janelle Monáe Menang
Hollywood Music in Media Awards 17 November 2016 Lagu Terbaik – Film Fitur "Running" – Pharrell Williams Nominasi [24]
Houston Film Critics Society 6 Januari 2017 Lagu Asli Terbaik "Running" – Pharrell Williams Nominasi [25]
Aktris Pendukung Terbaik Octavia Spencer Nominasi
Penghargaan Hugo 11 Agustus 2017 Presentasi Drama Terbaik - Bentuk Panjang Allison Schroeder dan Theodore Melfi Nominasi [26]
Location Managers Guild Awards 8 April 2017 Lokasi Terbaik dalam Film Periode Wes Hagan dan Dan Gorman Menang [27]
MTV Movie & TV Awards 7 Mei 2017 Aktor Terbaik dalam sebuah Film Taraji P. Henson Nominasi [28]
Pahlawan Terbaik Taraji P. Henson Menang
Pertarungan Terbaik Melawan Sistem Hidden Figures Menang
NAACP Image Awards 11 Februari 2017 Aktris Terbaik dalam sebuah Film Taraji P. Henson Menang [29]
[30]
Film Terbaik Hidden Figures Menang
Lagu Terbaik "I See Victory" – Kim Burrell dan Pharrell Williams Menang
Aktris Pendukung Terbaik dalam sebuah Film Octavia Spencer Nominasi
National Board of Review 4 Januari 2017 Pemeranan Terbaik Para pemeran Hidden Figures Menang [31]
Film 10 Besar Hidden Figures Menang
Online Film Critics Society 3 Januari 2017 Aktris Pendukung Terbaik Octavia Spencer Nominasi [32]
Festival Film Internasional Palm Springs 2 Januari 2017 Penghargaan Penampilan Ensembel Para pemeran Hidden Figures Menang [33]
Producers Guild of America 28 Januari 2017 Film Teatrikal Terbaik Donna Gigliotti, Peter Chernin, Jenno Topping, Pharrell Williams, Theodore Melfi Nominasi [34]
San Diego Film Critics Society 12 Desember 2016 Ensembel Terbaik The cast of Hidden Figures Runner-up [35]
[36]
Festival Film Internasional Santa Barbara 3 Februari 2017 Virtuosos Award Janelle Monáe (juga untuk Moonlight) Menang [37]
Penghargaan Satellite 19 Februari 2017 Aktris Terbaik Taraji P. Henson Nominasi [38]
Skenario Adaptasi Terbaik Allison Schroeder dan Theodore Melfi Nominasi
Pemeranan Terbaik Para pemeran Hidden Figures Menang
Film Terbaik Hidden Figures Nominasi
Musik Asli Terbaik Hans Zimmer, Pharrell Williams dan Benjamin Wallfisch Nominasi
Lagu Asli Terbaik "Running" – Pharrell Williams Nominasi
Aktris Pendukung Terbaik Octavia Spencer Nominasi
Penghargaan Saturn 28 Juni 2017 Film Aksi atau Petualangan Terbaik Hidden Figures Menang [39]
Aktris Terbaik Taraji P. Henson Nominasi
Screen Actors Guild Award 29 Januari 2017 Penampilan Terbaik oleh sebuah Pemeranan dalam sebuah Film Para pemeran Hidden Figures Menang [40]
[41]
Penampilan Terbaik oleh seorang Pemeran Perempuan dalam sebuah Peran Pendukung Octavia Spencer Nominasi
USC Scripter Award 11 Februari 2017 Skenario Adaptasi Terbaik Allison Schroeder dan Theodore Melfi Nominasi [42]
Women Film Critics Circle 19 Desember 2016 Aktris Terbaik Taraji P. Henson Nominasi [43]
[44]
Ensembel Terbaik Para pemeran Hidden Figures Menang
Kesetaraan Jenis Kelamin Terbaik Hidden Figures Nominasi
Film Keluarga Terbaik Hidden Figures Nominasi
Citra Perempuan Terbaik dalam sebuah Film Hidden Figures Menang
Film Terbaik tentang Wanita Hidden Figures Menang
Penghargaan Wanita Tak Terlihat Wanita dari Hidden Figures Menang
Penghargaan Josephine Baker Hidden Figures Menang
Penghargaan Karen Morley Hidden Figures Menang
Writers Guild of America Awards 19 Februari 2017 Skenario Adaptasi Terbaik Allison Schroeder dan Theodore Melfi Nominasi [45]

Catatan

^[I] Kelompok penghargaan tertentu tidak hanya menganugerahi satu pemenang. Mereka menganugerahi beberapa penerima berbeda dan memiliki runner-up. Karena ini adalah pengakuan spesifik dan berbeda dari merebut sebuah penghargaan, penyebutan runner-up sama-sama dianggap kemenangan dalam penghargaan ini.

^[II] Tanggal dipranalakan ke artikel tentang acara penghargaan yang diadakan pada tahun tersebut, jika memungkinkan.

Referensi

  1. ^ A. Lincoln, Ross (October 14, 2016). "Fox Shifts 'Hidden Figures' To Christmas Day Limited Release". Deadline.com. Diakses tanggal January 24, 2017. 
  2. ^ Lewis, Hilary (October 15, 2016). "It's Official: Fox's 'Hidden Figures' NASA Film to Get Oscar-Qualifying Limited Release". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal January 24, 2017. 
  3. ^ Rahman, Abid (December 15, 2016). "Denzel Washington's 'Fences' Leads Nominations for AARP's Movies for Grownups Awards". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal December 26, 2016. 
  4. ^ "2017 Oscar Nominations List: All of the Academy Award Nominees". Variety. January 24, 2017. Diakses tanggal January 24, 2017. 
  5. ^ Nordyke, Kimberly (December 12, 2016). "'Moonlight' Named Best Picture by the African American Film Critics Association". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal December 12, 2016. 
  6. ^ Merin, Jennifer (December 16, 2016). "2016 AWFJ EDA Award Nominees". Alliance of Women Film Journalists. Diakses tanggal December 17, 2016. 
  7. ^ "San Francisco Film Society Announces 2016 Sloan Science in Cinema Prize Winner: 'Hidden Figures'". SFFILM. 2016-12-06. Diakses tanggal 2018-04-24. 
  8. ^ Hipes, Patrick (January 5, 2017). "Art Directors Guild Awards Nominations: 'Rogue One', 'Game Of Thrones' & More". Deadline.com. Diakses tanggal January 5, 2017. 
  9. ^ Giardina, Carolyn (February 11, 2017). "Art Directors Guild Award Winners 2017: List in Full". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal February 12, 2017. 
  10. ^ "Beyoncé and Bruno Mars lead 2017 BET Awards nominations". Channel. Diakses tanggal 16 May 2017. 
  11. ^ "17th annual Black Reel Award Nominations". Black Reel Awards. December 14, 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-02-28. Diakses tanggal December 15, 2016. 
  12. ^ Ritman, Alex (January 9, 2017). "BAFTA Awards: 'La La Land' Leads Nominations". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal January 10, 2017. 
  13. ^ Petski, Denise (January 3, 2017). "Casting Society Unveils 2017 Artios Awards Film Nominees". Deadline.com. Diakses tanggal January 7, 2017. 
  14. ^ "2017 Artios Casting Society of America Award Winners". The Hollywood Reporter. January 19, 2017. Diakses tanggal January 24, 2017. 
  15. ^ Jevens, Darel (December 15, 2016). "Chicago critics call 'Moonlight' the best film of 2016". Chicago Sun-Times. Diakses tanggal 7 January 2017. 
  16. ^ Tschorn, Adam (January 12, 2017). "'La La Land,' 'Hidden Figures,' 'Nocturnal Animals,' 'The Crown' among nominees for Costume Designers Guild Awards". Los Angeles Times. Diakses tanggal January 14, 2017. 
  17. ^ Kilday, Gregg (December 1, 2016). "'La La Land,' 'Arrival,' 'Moonlight' Top Critics' Choice Nominations". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-12-02. Diakses tanggal January 7, 2017. 
  18. ^ Graham, Adam (December 14, 2016). "Local critics: 'Moonlight', 'Manchester' best of 2016". The Detroit News. Diakses tanggal December 15, 2016. 
  19. ^ "'Moonlight' leads 2016 Florida Film Critics Awards nominations". Florida Film Critics Circle. December 21, 2016. Diakses tanggal December 21, 2016. 
  20. ^ Rodriguez, Rene (December 23, 2016). "Florida Film Critics Circle swoons for 'The Lobster,' 'La La Land' and 'Moonlight'". Miami Herald. Diakses tanggal January 7, 2017. 
  21. ^ "Golden Globes 2017: The Complete List of Nominations". The Hollywood Reporter. December 12, 2016. Diakses tanggal December 12, 2016. 
  22. ^ "Hidden Figures Honored with Truly Moving Picture Award". Heartland Film Festival. November 22, 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-06-23. Diakses tanggal January 8, 2017. 
  23. ^ Galuppo, Mia (November 6, 2016). "Robert De Niro at the Hollywood Film Awards: "Vote for Hillary"". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal January 7, 2017. 
  24. ^ McNary, Dave (November 2, 2016). "'La La Land' Scores Three Hollywood Music in Media Nominations". Variety. Diakses tanggal November 3, 2016. 
  25. ^ Dansby, Andrew (December 14, 2016). ""La La Land" la la lands multiple noms from Houston Film Critics". Houston Chronicle. Diakses tanggal January 7, 2017. 
  26. ^ Liptak, Andrew (11 August 2017). "Women swept nearly every category at the 2017 Hugo Awards". The Verge. Diakses tanggal 25 August 2017. 
  27. ^ "'Hidden Figures,' 'La La Land' Win Location Managers Guild Awards". The Hollywood Reporter. April 9, 2017. Diakses tanggal April 9, 2017. 
  28. ^ Knapp, JD (8 May 2017). "2017 MTV Movie and TV Awards: Complete Winners List". Variety. Diakses tanggal 8 May 2017. 
  29. ^ Hill, Libby (December 14, 2016). "'Moonlight,' 'Birth of a Nation' and 'Loving' score big with NAACP Image Award nominations". Los Angeles Times. Diakses tanggal December 14, 2016. 
  30. ^ Kelley, Sonaiya (February 12, 2017). "'Hidden Figures' and 'Fences' win big at 48th NAACP Image Awards". Los Angeles Times. Diakses tanggal February 12, 2017. 
  31. ^ "National Board of Review Announces 2016 Award Winners". National Board of Review. November 29, 2016. Diakses tanggal November 29, 2016. 
  32. ^ "20th Annual Online Film Critics Society Awards Nominations". Online Film Critics Society. December 27, 2016. Diakses tanggal December 27, 2016. 
  33. ^ "Palm Springs International Film Festival Film Awards Gala 2017". Palm Springs International Film Festival. Diakses tanggal November 29, 2016. 
  34. ^ Pond, Steve (January 10, 2017). "Producers Guild nominates Deadpool with La La Land and Moonlight". TheWrap. Diakses tanggal January 10, 2017. 
  35. ^ "2016 San Diego Film Critics Society's Award Nominations". San Diego Film Critics Society. December 9, 2016. Diakses tanggal December 9, 2016. 
  36. ^ "San Diego Film Critics Society's 2016 Award Winners". San Diego Film Critics Society. December 12, 2016. Diakses tanggal December 12, 2016. 
  37. ^ "Santa Barbara International Film Festival 2017 Virtuosos Award". Santa Barbara International Film Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-11-29. Diakses tanggal November 29, 2016. 
  38. ^ Kilday, Gregg (November 29, 2016). "Satellite Awards Nominees Revealed". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal November 29, 2016. 
  39. ^ Couch, Aaron (2 March 2017). "'Rogue One,' 'Walking Dead' Lead Saturn Awards Nominations". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal 2 March 2017. 
  40. ^ "SAG Awards 2017: The Complete List of Nominations". The Hollywood Reporter. December 14, 2016. Diakses tanggal December 14, 2016. 
  41. ^ Bakare, Lanre (30 January 2017). "SAG awards 2017: full list of winners". The Guardian. Diakses tanggal 30 January 2017. 
  42. ^ McNary, Dave (January 11, 2017). "USC Scripter Award Nominations 2017: Hidden Figures, Game of Thrones". Variety. Diakses tanggal January 11, 2017. 
  43. ^ "Women Film Critics Circle Nominations: 'Hidden Figures,' '13th,' & More". Women And Hollywood. December 19, 2016. Diakses tanggal December 15, 2016. 
  44. ^ Butler, Karen (December 18, 2016). "Women Film Critics Circle bestows its highest honors on 'Hidden Figures,' '13th' - UPI.com". United Press International. Diakses tanggal January 7, 2017. 
  45. ^ McNary, Dave (January 4, 2017). "'Deadpool,' 'Moonlight,' 'La La Land' Take Writers Guild Nominations". Variety. Diakses tanggal 4 January 2017. 

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Enzyme See also: Cannabidiolic acid synthase Tetrahydrocannibinolic acid synthase3VTE​IdentifiersEC no.1.21.3.7DatabasesIntEnzIntEnz viewBRENDABRENDA entryExPASyNiceZyme viewKEGGKEGG entryMetaCycmetabolic pathwayPRIAMprofilePDB structuresRCSB PDB PDBe PDBsumSearchPMCarticlesPubMedarticlesNCBIproteins Tetrahydrocannabinolic acid (THCA) synthase (full name Δ1-tetrahydrocannabinolic acid synthase) is an enzyme responsible for catalyzing the formation of THCA from cannabigerolic acid (CBGA). …

素根 輝 基本情報ラテン文字 Akira SONE国 日本出生地 福岡県久留米市生年月日 (2000-07-09) 2000年7月9日(23歳)身長 162cm選手情報階級 女子78㎏超級所属 パーク24段位 五段 獲得メダル 日本 柔道 オリンピック 金 2020 東京 78kg超級 銀 2020 東京 混合団体 世界選手権 金 2019 東京 78kg超級 金 2023 ドーハ 78kg超級 世界団体 金 2017 ブダペスト 70kg超級 金 2018 バクー 70㎏超級 ワールドマ

Artikel ini perlu dikembangkan agar dapat memenuhi kriteria sebagai entri Wikipedia.Bantulah untuk mengembangkan artikel ini. Jika tidak dikembangkan, artikel ini akan dihapus. Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Agustus – berita · surat kabar · buku…

Existem cerca de 30 - 35 tigres selvagens que usam o espaço do parque O Parque Nacional de Bikin (em russo: (национальный парк «Бикин») é uma área protegida na Rússia, criada no dia 3 de Novembro de 2015, para proteger a maior e mais antiga floresta remanescente do Hemisfério Norte, bem como o território de 10% de todos os tigres no estado selvagem da região de Amur. O parque também foi criado com a finalidade de proteger a cultura florestal dos cerca de 600 habita…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. I miei primi 40 anniSutradara Carlo Vanzina Produser Mario Cecchi Gori Vittorio Cecchi Gori Ditulis oleh Carlo Vanzina Enrico Vanzina PemeranCarol AltPenata musikUmberto SmailaSinematograferLuigi KuveillerPenyuntingJacques Gaillard Ruggero Mastroia…

CamdenGeografiaPaís  Reino UnidoPaís InglaterraRegião Londres (d)Condados cerimoniais Grande LondresÁrea 21,79 km2 (2016)Coordenadas 51° 32′ 34″ N, 0° 09′ 34″ ODemografiaPopulação 262 226 hab. (2018)Densidade 12 034,5 hab./km2 (2018)FuncionamentoEstatuto borough da Região de Londresunparished area (en)Presidente Georgia Gould (en) (a partir de 17 de maio de 2017)Assembleia deliberante council of Camden London Borough Council (d)Gemi…

اضغط هنا للاطلاع على كيفية قراءة التصنيف جلم ماء وردي القدمين جلم ماء وردي القدمين، Puffinus creatopus حالة الحفظ أنواع مهددة بالانقراض (خطر انقراض أدنى) (IUCN 3.1)[1] المرتبة التصنيفية نوع[2][3]  التصنيف العلمي المملكة: حيوان الشعبة: حبليات الطائفة: طائر الرتبة: نوئيات الف…

Hunting sport Pheasant Shooting, a painting by Henry Thomas Alken (1785-1881) Pheasant shooting is the activity of shooting the common pheasant. It takes place in the United Kingdom, and is practised in other parts of the world. Shooting of game birds is carried out using a shotgun, often 12 and 20 bore or a .410, sometimes on land managed by a gamekeeper. United Kingdom The common pheasant was first introduced to Great Britain many centuries ago, but was rediscovered as a game bird in the 1830s…

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (يوليو 2023) دير سانت ترينيتيالتسميةنسبة الاسم إلى ثالوث معلومات عامةنوع المبنى دير رهبان[1] — hôtel de la région (en) العنوان place de la Reine-Mathilde (بالفرنسية) المنطقة الإدارية كان[…

Тема цієї статті може не відповідати загальним критеріям значущості Вікіпедії. Будь ласка, допоможіть підтвердити значущість, додавши посилання на надійні вторинні джерела, які є незалежними для цієї теми. Якщо значущість залишиться непідтвердженою, стаття може бути об'

Teras diluvial di Sungai Katun, Altai Scabland, Republik Altai Riak arus besar di Cekungan Kuray, Altai, Rusia Diluvium adalah sebuah istilah dalam geologi untuk endapan superfisial yang dibentuk oleh aliran air mirip banjir, dan sangat berbeda dengan endapan aluvium atau aluvial yang terbentuk melalui perantara cair lambat dan stabil. Istilah ini sebelumnya digunakan untuk menyebut endapan tanah liat batuan yang diduga muncul setelah banjir besar zaman Nabi Nuh. Teras diluvial di Pegunungan Alt…

Aligator Tiongkok 揚子鱷 Status konservasi Kritis (IUCN 2.3) Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Chordata Kelas: Sauropsida Ordo: Crocodilia Famili: Alligatoridae Genus: Alligator Spesies: A. sinensis Nama binomial Alligator sinensisFauvel, 1879 Aligator Tiongkok atau Aligator Yangtze (Hanzi: 揚子鱷, Alligator sinensis) adalah salah satu dari 2 jenis aligator dari keluargais Alligatoridae. Aligator Tiongkok hanya bisa ditemukan di wilayah sungai Yangtze di Republik R…

Ayam garamSteroform berisi ayam garam di Hong Kong.SajianHidangan utamaTempat asalRepublik Rakyat Tiongkok, Taiwan, Indonesia, MalaysiaDibuat olehorang HakkaSuhu penyajianHangatBahan utamaDaging ayam, garam  Media: Ayam garam Ayam garam, ayam panggang garam adalah nama masakan Hakka yang populer. Masakan ini dibuat dari satu ekor ayam utuh yang dipanggang dalam timbunan garam untuk menciptakan suatu rasa yang asin dan gurih. Penamaan dan penyebutan bahasa Hakka: tûng-kông yàm-ku̍k-k…

American politician (1819–1886) Austin Franklin PikeUnited States Senator fromNew HampshireIn officeMarch 4, 1883 – October 8, 1886Preceded byEdward H. RollinsSucceeded byPerson C. CheneyMember of the U.S. House of Representativesfrom New Hampshire's 2nd districtIn officeMarch 4, 1873 – March 3, 1875Preceded bySamuel N. BellSucceeded bySamuel N. BellPresident of the New Hampshire SenateIn office1858–1858Preceded byMoody CurrierSucceeded byJoseph A. GilmoreMe…

ترانزستور دارلينغتون   النوع ترانزستور  المخترع سيدني داريلنغتون  الرمز الإلكتروني   تعديل مصدري - تعديل   ترانزيستور دارلينجتون، (بالإنجليزية: Darlington transistor)‏ هوعبارة عن زوج من الترانزيستور متصلين معا مما يجعل التيار الذي يكبره الترانزيستور الأول، يُكبر أكثر با…

American politician This article is about the Virginia congressman and clerk. For his father, see John Roane. For the Arkansas governor, see John Selden Roane. John Jones Roane (October 31, 1794 – December 18, 1869) was a nineteenth-century clerk and congressman from Virginia. He was the son of congressman John Roane. Biography Roane was born in Essex County, Virginia, to politician John Roane. After completing preparatory studies, Roane attended Rumford Academy in King William County, Vir…

Species of bird Rusty-capped kingfisher Conservation status Near Threatened (IUCN 3.1)[1] Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Aves Order: Coraciiformes Family: Alcedinidae Subfamily: Halcyoninae Genus: Todiramphus Species: T. pelewensis Binomial name Todiramphus pelewensis(Wiglesworth, 1891) The rusty-capped kingfisher or Palau kingfisher (Todiramphus pelewensis) is a species of bird in the family Alcedinidae. It is endemic to P…

Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional(LAPAN)Gambaran umumDidirikan27 November 1963; 60 tahun lalu (1963-11-27)Dasar hukumUndang-undang No. 21 Tahun 2013 Tentang Keantariksaan [1] Perpres No. 49 Tahun 2015 [2]Bidang tugasPenerbangan dan AntariksaSloganLAPAN Unggul Indonesia Maju, LAPAN Melayani Indonesia Mandiri [1]Pegawai1.246 (2020)[2]Alokasi APBNRp.792.864.792.000,- (2019)[3][4]Di bawah koordinasiKementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan T…

Defunct English rugby union league London 1 NorthSportRugby unionInstituted1987; 36 years ago (1987) (as London 2 North)Number of teams14Country EnglandHoldersShelford (2nd title) (2021–22)(promoted to Regional 1 South East)Most titlesCheshunt (3 titles)Websiteenglandrugby.com London 1 North was an English level 6, rugby union league for clubs in London and the south-east of England including sides from Bedfordshire, Buckinghamshire, Cambridgeshire, Essex, north Greater …

Sporting event delegationSaudi Arabia at the2023 World Aquatics ChampionshipsFlag of Saudi ArabiaFINA codeKSANational federationSaudi Arabian Swimming Federationin Fukuoka, JapanCompetitors2 in 1 sportMedals Gold 0 Silver 0 Bronze 0 Total 0 World Aquatics Championships appearances20032005200720092011–20172019202220232024 Saudi Arabia competed at the 2023 World Aquatics Championships in Fukuoka, Japan from 14 to 30 July. Swimming Main article: Swimming at the 2023 World Aquatics Championships S…

Kembali kehalaman sebelumnya