Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Kesadaran merek

Kesadaran merek (bahasa Inggris: brand awareness) adalah kesanggupan calon pembeli mengenali, mengingat kembali suatu merek sebagai bagian dari suatu kategori produk atau jasa tertentu yang dikeluarkan oleh suatu perusahaan.[1] Semakin tinggi tingkat kesadaran merek yang dimiliki konsumen terhadap suatu merek, kian besar pula potensi merek tersebut dibeli dan digunakan konsumen.[2]

Selama bertahun-tahun, banyak perusahaan telah menggunakan strategi periklanan dan pemasaran yang telah meningkatkan kesadaran merek di kalangan konsumen, dan secara langsung diterjemahkan ke dalam penjualan yang lebih tinggi.[3]

Tingkatan kesadaran merek secara berurutan dari tingkat terendah sampai tingkat tertinggi sebagai berikut:

a. Tidak Menyadari Merek (Unware of Brand)

Merupakan tingkat yang paling rendah dalam piramida kesadaran merek, dimana konsumen tidak menyadari akan adanya suatu merek.

b. Pengenalan Merek (Brand Recognition)

Tingkat minimal dari kesadaran merek. Hal ini penting pada saat pembeli memilih suatu merek pada saat melakukan Penggunaan jasa.

c. Pengingatan Kembali Terhadap Merek (Brand Recall)

Pengingatan kembali terhadap merek didasarkan pada permintaan seseorang untuk menyebutkan merek tertentu dalam suatu kelas produk.

d. Puncak Pikiran (Top of Mind).

Apabila seseorang bertanya secara langsung tanpa diberi bantuan pengingatan dan ia dapat menyebutkan suatu nama merek, maka merek yang paling banyak disebutkan pertama kali merupakan puncak pikiran.[4]

Kesadaran merek terdiri dari dua komponen, ingatan merek (brand recall) dan pengenalan merek (brand recognition).[5] Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa kedua komponen ini beroperasi dengan cara yang berbeda dimana ingatan merek dikaitkan dengan pengambilan memori, sementara pengenalan merek melibatkan pengenalan objek. Ingatan merek dan pengenalan merek memainkan peran penting dalam proses keputusan pembelian konsumen serta dalam komunikasi pemasaran. Kesadaran merek berkorelasi erat dengan keputusan pembelian. Konsumen diyakini memiliki antara tiga dan tujuh merek dalam pertimbangan di berbagai kategori produk. Konsumen biasanya membeli salah satu dari tiga merek teratas dalam pertimbangan karena mereka hanya membeli merek-merek yang dikenal dan sudah mapan.[6]

Fungsi merek

Di dunia di mana konsumen mengandalkan penelitian ekstensif dan pendapat orang lain sebelum melakukan pembelian, kepercayaan merek adalah segalanya. Setelah konsumen terikat dengan sebuah merek, mereka cenderung melakukan pembelian berulang dengan sedikit atau tanpa pemikiran sebelumnya — yang kemudian menjembatani kesenjangan antara kepercayaan dan loyalitas.[7]

Merek memiliki fungsi yang memberikan berbagai manfaat bagi produsen, termasuk[1]:

1. Sebagai sarana identifikasi untuk memudahkan proses penanganan atau pelacakan bagi perusahaan, terutama dalam pengorganisasian, sediaan dan pencataan akuntansi.

2. Untuk proteksi terhadap fitur atau aspek produk yang unik.

3. Sebagai signal tingkat kualitas, bagi para pelanggan yang puas, sehingga mereka bisa dengan muda untuk memilih dan membelinya lagi di lain waktu

4. Sebagai sarana menciptakan asosiasi dan makna yang unik yang membedakan produk dari pesaing.

5. Sebagai sumber keunggulan kompetitif, terutama melalui perlindungan hukum, loyalitas pelanggan, dan citra unik yang terbentuk dalam

benak konsumen.

6. Sebagai sumber financial returns, terutama menyangkut pendapatan masa datang.

Referensi

  1. ^ a b Permadi, Giovani (Oktober 2016). "PENGUKURAN TINGKAT KESADARAN MEREK PADA MOTOR HONDA" (PDF). JOM FISIP. 3 (2). 
  2. ^ Media, Kompas Cyber (2022-01-05). "Brand Awareness: Pengertian dan Peranannya Halaman all". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2023-06-28. 
  3. ^ "Apa Itu Brand Awareness?". Warta Ekonomi. Diakses tanggal 2023-06-28. 
  4. ^ Vera Yusi Eka Putri, Agus Maolana Hidayat. "PENGARUH BRAND AWARENESS DAN BRAND IMAGE TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN LAYANAN GOPAY (Studi Pada Mahasiswa Universitas Telkom)". Telkom University Open Library. Diakses tanggal 2024-02-22. 
  5. ^ Keller, Kevin Lane (1993). "Conceptualizing, Measuring, and Managing Customer-Based Brand Equity". Journal of Marketing. 57 (1): 1–22. doi:10.2307/1252054. ISSN 0022-2429. JSTOR 1252054. 
  6. ^ Roselius, Ted (1971). "Consumer Rankings of Risk Reduction Methods". Journal of Marketing. 35 (1): 56–61. doi:10.2307/1250565. ISSN 0022-2429. JSTOR 1250565. 
  7. ^ "The Ultimate Guide to Brand Awareness". blog.hubspot.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-06-29. 

Read other articles:

محكمة المياه (بلنسية) موقع اليونيسكو للتراث العالمي صورة للمحكمة عام 1865 الدولة  إسبانيا النوع تراث ثقافي رقم التعريف 00171 المنطقة أوروبا وأمريكا الشمالية ** الإحداثيات 39°28′34″N 0°22′30″W / 39.476°N 0.375122°W / 39.476; -0.375122  تاريخ الاعتماد الدورة كل يوم خميس من السنة (م

 

AsiaSutradara Ruthy Pribar Produser Yoav Roeh Aurit Zamir Janja Kralj (associate) Ditulis oleh Ruthy Pribar Pemeran Alena Yiv Shira Haas SinematograferDaniella NowitzPenyuntingNeta DvorkisTanggal rilis15 atau 17 April 2020Durasi85 menitNegara Israel Bahasa [[bahasa IbraniRusia|IbraniRusia]][[Kategori:Film berbahasa IbraniRusia]] Asia adalah sebuah film drama Israel tahun 2020 garapan Ruthy Pribar, yang menampilkan Alena Yiv dan Shira Haas. Film tersebut tayang perdana secara daring di Festiva...

 

River in Sweden Dal RiverDal River viewed from the crossing of road 70 between Avesta and HedemoraDalälven's positionNative nameDalälven (Swedish)LocationCountrySwedenPhysical characteristicsMouthGulf of Bothnia • coordinates60°38′30″N 17°27′00″E / 60.64167°N 17.45000°E / 60.64167; 17.45000 • elevation0 m (0 ft)Length520 km (320 mi)[1]Basin size28,953.8 km2 (11,179.1 sq m...

Republik Persatuan TanzaniaJamhuri ya Muungano wa Tanzania (Swahili) United Republic of Tanzania (Inggris) Bendera Lambang Semboyan: Uhuru na Umoja (Swahili: Kemerdekaan dan Persatuan)Lagu kebangsaan:  Mungu ibariki Afrika (Indonesia: Tuhan berkati Afrika) Perlihatkan BumiPerlihatkan peta AfrikaPerlihatkan peta BenderaLokasi  Tanzania  (hijau tua)– di Afrika  (biru muda & kelabu tua)– di Uni Afrika  (biru muda)Ibu kotaDodoma1...

 

Морісіма Хіроакі Особисті дані Повне ім'я Морісіма Хіроакі Народження 30 квітня 1972(1972-04-30) (51 рік)   Хіросіма, Японія Зріст 168 см Вага 62 кг Громадянство  Японія Позиція Півзахисник Професіональні клуби* Роки Клуб Ігри (голи) 1991-2008 «Сересо Осака» Національна збірн...

 

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (يوليو 2023) عبد الرزاق الدكرمنجي معلومات شخصية الميلاد 22 فبراير 2001 (22 سنة)  الجنسية لبنان  تعديل مصدري - تعديل   عبد الرزاق طلال دكرمنجي (22 فبراير 2001) هو لاعب كرة قدم

Щодо інших людей з таким самим іменем та прізвищем див. Палій. Палій Олександр Андрійович Народився 7 жовтня 1974(1974-10-07) (49 років)Звенигородка, Черкаська область, Українська РСР, СРСРКраїна  УкраїнаДіяльність політолог, журналіст, історикГалузь політологія[1], �...

 

العلاقات الصربية المالاوية صربيا مالاوي   صربيا   مالاوي تعديل مصدري - تعديل   العلاقات الصربية المالاوية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين صربيا ومالاوي.[1][2][3][4][5] مقارنة بين البلدين هذه مقارنة عامة ومرجعية للدولتين: وجه المقارنة صربيا م�...

 

Edinburgh University Students' AssociationInstitutionUniversity of EdinburghLocationThe Potterrow, Bristo Square, Edinburgh, Scotland, United KingdomEstablished1884 – Students' Representative Council 1889 – Edinburgh University Union 1905 – Edinburgh University Women's Union 1931 – King’s Buildings UnionPresidentNiamh RobertsCEOStephen HubbardVice presidents Activities & Services Natalia Ellingham Community Alma Kalina Rießler[1] Education Sam Maccallum Welfare Lauren B...

Scottish association football player Paul McMullan Personal informationFull name Paul James McMullan[1]Date of birth (1996-02-25) 25 February 1996 (age 27)Place of birth Stirling, ScotlandHeight 5 ft 9 in (1.76 m)[2]Position(s) Winger/ForwardTeam informationCurrent team Derry CityNumber 12Senior career*Years Team Apps (Gls)2015–2017 Celtic 0 (0)2015 → Stenhousemuir (loan) 15 (3)2015–2016 → St Mirren (loan) 17 (1)2016 → Greenock Morton (loan) 11 (1...

 

Onthophagus curvicornis Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Insecta Ordo: Coleoptera Famili: Scarabaeidae Genus: Onthophagus Spesies: Onthophagus curvicornis Onthophagus curvicornis adalah spesies kumbang yang berasal dari genus Onthophagus dan famili Scarabaeidae. Kumbang ini juga merupakan bagian dari ordo Coleoptera, kelas Insecta, filum Arthropoda, dan kingdom Animalia. Kumbang ini memiliki antena yang terdiri dari plat yang disebut lamela. Referensi Bisby F.A.,...

 

هذه مقالة غير مراجعة. ينبغي أن يزال هذا القالب بعد أن يراجعها محرر مغاير للذي أنشأها؛ إذا لزم الأمر فيجب أن توسم المقالة بقوالب الصيانة المناسبة. يمكن أيضاً تقديم طلب لمراجعة المقالة في الصفحة المخصصة لذلك. (سبتمبر 2023) الأدب[1] الفرنسي في القرن التاسع عشر يتعلق الأدب الف�...

Panahan pada Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan 2022Piktogram cabor panahanLokasiStadion Mini Bulukumba di Jl. Sam Ratulangi, Kelurahan Caile, Kecamatan Ujung Bulu, Kabupaten BulukumbaTanggal23–29 Oktober 2022← 20182026 → Panahan adalah salah satu dari 34 cabang olahraga resmi yang akan dipertandingkan pada Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan 2022. Pelaksanaan cabang olahraga ini di bawah naungan Persatuan Panahan Indonesia (Perpani) Provinsi Sulawesi Selata...

 

Lighthouse in Louisiana, US LighthouseChandeleur Island Light c. 1986LocationChandeleur Islands, Gulf of Mexico, LouisianaCoordinates30°2′50″N 88°52′41″W / 30.04722°N 88.87806°W / 30.04722; -88.87806TowerConstructed1848FoundationPileConstructionIronAutomated1966ShapeSkeletal with cylinderMarkingsBrown with black lanternHeritageNational Register of Historic Places listed place Fog signalnoneLightFirst lit1896 (most recent tower)Deactivateddestroyed ...

 

American lawyer (born 1962) Maureen OhlhausenChairwoman of the Federal Trade CommissionActingIn officeJanuary 25, 2017 – May 1, 2018PresidentDonald TrumpPreceded byEdith RamirezSucceeded byJoseph SimonsMember of the Federal Trade CommissionIn officeApril 4, 2012 – September 25, 2018PresidentBarack ObamaDonald TrumpPreceded byWilliam KovacicSucceeded byChristine S. Wilson Personal detailsBornMaureen Elizabeth Kraemer (1962-04-05) April 5, 1962 (age 61)The Bronx, New ...

Arthur BienenstockBienenstock at 2017 National Science BoardBorn1935Scientific careerFieldsPhysics Arthur Bienenstock (born 1935) is professor emeritus of Photon Science at Stanford University. He is also a member of the National Science Board.[1] He received his B.S. in 1955 and M.S. in 1957 from the Polytechnic Institute of Brooklyn, and a Ph.D. in 1962 from Harvard University.[2][3][4][5][6][7][8][9] He was the former ...

 

2013 video gameDesktop DungeonsDeveloper(s)QCF DesignPublisher(s)QCF DesignComposer(s) Danny Baranowsky Grant Kirkhope EngineUnityPlatform(s)Windows, Mac, Linux, iOS, AndroidReleaseNovember 7, 2013Genre(s)Role-playingMode(s)Single-player Desktop Dungeons is a single-player roguelike-like puzzle video game developed and published by QCF Design. Released in November 2013, the game underwent a lengthy public beta phase, during which it was available to customers who pre-ordered the game. In the ...

 

2023 Південноамериканський кубок 2023Деталі турніруДата 8 березня — 28 жовтня 2023Кількість команд 44+12 (з 10 конфедерацій)ПризериПереможець ЛДУ Кіто (2-й титул)Фіналіст ФорталезаСтатистика турніруМатчів зіграно 157Голів забито 396 (2.52 за матч)Найкращий бомбардир(и) Гонсало М�...

Referendum Measure No. 74 November 6, 2012 Same-Sex MarriageResults Choice Votes % Yes 1,659,915 53.70% No 1,431,285 46.30% Valid votes 3,091,200 97.42% Invalid or blank votes 81,730 2.58% Total votes 3,172,930 100.00% Registered voters/turnout 3,905,140 81.25% County resultsCongressional district results Approve   70-80%   60-70%   50-60% Reject   70-80%   60-70%   50-60% Source: General Election Results - Wash. Secretary of S...

 

UPI beralih ke halaman ini. Untuk kegunaan lain, lihat UPI (disambiguasi).Universitas Pendidikan Indonesiaᮅᮔᮤᮗᮨᮁᮞᮤᮒᮞ᮪ ᮕᮨᮔ᮪ᮓᮤᮓᮤᮊᮔ᮪ ᮄᮔ᮪ᮓᮧᮔᮦᮞᮤᮃLambang Universitas Pendidikan Indonesia.Nama sebelumnyaInstitut Keguruan Ilmu Pendidikan Bandung (IKIP Bandung)MotoA Leading and Outstanding UniversityMoto dalam bahasa IndonesiaUniversitas Pelopor dan UnggulJenisPerguruan Tinggi Negeri Badan HukumDidirikan20 Oktober 1954 (Sebagai Pergu...

 
Kembali kehalaman sebelumnya