Kecamatan Nogosari terletak pada ketinggian antara 100-400 meter di atas permukaan laut.[butuh rujukan]
Sungai terbesar di Kecamatan Nogosari adalah Sungai Cemoro yang merupakan perbatasan dengan Kecamatan Andong. Sungai ini merupakan tulang punggung sumber pengairan untuk sawah-sawah di Desa Rembun dan Desa Ketitang. Di sebelah selatan terdapat saluran irigasi dari Waduk Cengklik yang mengairi sawah di Desa Ketitang, Potronayan, Sembungan, dan Jeron.[butuh rujukan]
Batas
Kecamatan Nogosari memiliki batas-batas sebagai berikut:[butuh rujukan]