Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Perguruan tinggi

Halaman Universitas Al-Qarawiyyin di Fes, Maroko.
Salah satu sudut Fakultas Ekonomi, Universitas Indonesia pada 2013.

Di Indonesia, perguruan tinggi (disingkat PT atau Perti) adalah satuan pendidikan yang menyelenggarakan pendidikan tinggi dan dapat berbentuk akademi, politeknik, sekolah tinggi, institut, atau universitas. Perguruan tinggi berkewajiban menyelenggarakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Perguruan tinggi dapat menyelenggarakan program akademik, profesi, dan/atau vokasi. Gelar akademik, profesi, atau vokasi hanya digunakan oleh lulusan dari perguruan tinggi yang dinyatakan berhak memberikan gelar akademik, profesi, atau vokasi.[1]

Perguruan Tinggi ialah tahap akhir opsional pada pendidikan formal. Biasanya disampaikan dalam bentuk universitas, akademi, colleges, seminari, sekolah musik, dan institut teknologi. Peserta didik perguruan tinggi disebut mahasiswa, sedangkan tenaga pendidiknya disebut dosen.

Berdasarkan kepemilikannya, perguruan tinggi dibagi menjadi dua, yaituː perguruan tinggi negeri dan perguruan tinggi swasta.

Jenis

Program pendidikan

Satuan pendidikan penyelenggara

Perguruan tinggi di Indonesia

Di Indonesia, perguruan tinggi diselenggarakan dengan prinsip Tridharma, yaitu "kewajiban Perguruan Tinggi untuk menyelenggarakan Pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat."[2] Perguruan tinggi di Indonesia dapat berbentuk akademi, institut, politeknik, sekolah tinggi, dan universitas. Perguruan tinggi dapat menyelenggarakan pendidikan akademik, profesi, dan vokasi dengan program pendidikan diploma (D1, D2, D3, D4), sarjana (S1), magister (S2), doktor (S3), dan spesialis.

Universitas, institut, dan sekolah tinggi yang memiliki program doktor berhak memberikan gelar doktor kehormatan (doktor honoris causa) kepada setiap individu yang layak memperoleh penghargaan berkenaan dengan jasa-jasa yang luar biasa dalam bidang ilmu pengetahuan, teknologi, kemasyarakatan, keagamaan, kebudayaan, atau seni. Sebutan guru besar atau profesor hanya dipergunakan selama yang bersangkutan masih aktif bekerja sebagai pendidik di perguruan tinggi.

Pengelolaan dan regulasi perguruan tinggi di Indonesia dilakukan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Rektor Perguruan Tinggi Negeri merupakan pejabat eselon di bawah Menteri Pendidikan dan Kebudayaan.

Selain itu juga terdapat perguruan tinggi yang dikelola oleh kementerian atau lembaga pemerintah nonkementerian yang umumnya merupakan perguruan tinggi kedinasan, misalnya Sekolah Tinggi Akuntansi Negara yang dikelola oleh Kementerian Keuangan.

Selanjutnya, berdasarkan undang-undang yang berlaku,[3] setiap perguruan tinggi di Indonesia harus memiliki Badan Hukum Pendidikan yang berfungsi memberikan pelayanan yang adil dan bermutu kepada peserta didik, berprinsip nirlaba, dan dapat mengelola dana secara mandiri untuk memajukan pendidikan nasional.

Pada 31 Maret 2010, Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2009 tentang Badan Hukum Pendidikan dibatalkan oleh Mahkamah Konstitusi dan seluruh perguruan tinggi negeri yang sudah menjadi BHP, dikembalikan statusnya menjadi perguruan tinggi yang diselenggarakan pemerintah.

Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi menjadi hukum baru yang mengatur pendidikan tinggi di Indonesia. Eks PTN yang termasuk BHP dan BHMN diubah menjadi Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum (PTN-BH)

Perguruan tinggi negeri di Indonesia

Di Indonesia, perguruan tinggi negeri dikelola oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia. Rektor perguruan tinggi negeri merupakan pejabat setingkat eselon 2 di bawah Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ataupun kementerian lainnya.[4]

Perguruan tinggi agama negeri di Indonesia

Perguruan Tinggi Agama Negeri (PTAN) di Indonesia berada di bawah tanggung jawab Kementerian Agama. PTAN terdiri atas perguruan tinggi agama Islam, Kristen, Katolik, Hindu, dan Budha.

Perguruan tinggi agama Islam negeri memiliki tiga jenis perguruan tinggi yang termasuk ke dalam kategori ini, yaitu Universitas Islam Negeri (UIN), Institut Agama Islam Negeri (IAIN), dan Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN). Di setiap provinsi di Indonesia umumnya terdapat satu UIN, IAIN, atau STAIN.

Perguruan tinggi agama Kristen negeri memiliki dua jenis perguruan tinggi yang termasuk ke dalam kategori ini, yaitu Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) dan Sekolah Tinggi Agama Kristen Negeri (STAKN).

Perguruan tinggi agama Katolik negeri baru memiliki satu jenis yang termasuk ke dalam kategori ini, yaitu Sekolah Tinggi Agama Katolik Negeri (STAKatN) yang berada di Pontianak.

Perguruan tinggi agama Hindu negeri memiliki dua jenis perguruan tinggi yang termasuk ke dalam kategori ini, yaitu Institut Hindu Dharma Negeri (IHDN) dan Sekolah Tinggi Agama Hindu Negeri (STAHN).

Perguruan tinggi agama Buddha negeri baru memiliki satu jenis perguruan tinggi yang termasuk ke dalam kategori ini, yaitu Sekolah Tinggi Agama Buddha Negeri (STABN).

Daftar perguruan tinggi kedinasan di Indonesia

Perguruan tinggi kedinasan di Indonesia bernaung di bawah kementerian atau lembaga tertentu.

Perguruan tinggi swasta di Indonesia

Perguruan tinggi swasta di Indonesia dikelola oleh masyarakat sesuai dengan perundang-undangan yang berlaku.[5] Bimbingan dan pengawasan atas penyelenggaraan perguruan tinggi swasta dilakukan oleh Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti).[6]

Sementara itu, pada pertengahan Juni 2023, Ditjen Diktiristek, Kemendikbudristek, telah membeberkan nama 23 perguruan tinggi swasta yang dicabut izinnya karena bermasalah. Alasan pencabutan izinnya beragam, mulai dari melakukan penipuan pada mahasiswa, menerbitkan diploma S1 tanpa kuliah, hingga tidak memiliki program studi (prodi) dan mahasiswa yang jelas.[7]

Perguruan tinggi Islam swasta di Indonesia

Perguruan Tinggi Islam swasta di Indonesia tidak berada di bawah tanggung jawab Kementerian Agama, melainkan dikelola oleh organisasi Islam. Demikian halnya dengan Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI), Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah, Institut Agama Islam, Universitas Muhammadiyah, dan sebagainya.

Lihat pula

Referensi

  1. ^ https://stimbudibakti.ac.id/2021/04/11/pengertian-kampus-perguruan-tinggi-dan-universitas/
  2. ^ Wikisource link to Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012. Wikisource. 
  3. ^ Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 2009, Tentang Badan Hukum Pendidikan.
  4. ^ "Berita Jurusan Kuliah Terkini dan Terbaru Hari Ini - SINDOnews". www.sindonews.com. Diakses tanggal 2023-02-03. 
  5. ^ UU No. 22 tahun 1961 tentang Perguruan Tinggi, pasal 22
  6. ^ "Kopertis Resmi Berubah Nama menjadi LLDIKTI – SDI UNISSULA" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-10-21. 
  7. ^ "Silfester Kuliah di Kampus Ilegal? - Topreneur". Topreneur.id. 04-09-2024. Diakses tanggal 2024-09-04. 
  8. ^ Permendikbud No. 7 Tahun 2020 tentang Pendirian, Perubahan, Pembubaran Perguruan Tinggi Negeri, dan Pendirian, Perubahan, Pencabutan Izin Perguruan Tinggi Swasta

Pranala luar

Read other articles:

2018 film by Axelle Laffont MILFTheatrical release posterDirected byAxelle LaffontScreenplay by Axelle Laffont Jean-François Halin Based onAn original screenplayby Jérôme L'hotskyStéphane KramerProduced byJulien MadonStarring Virginie Ledoyen Marie-Josée Croze Axelle Laffont Matthias Dandois Victor Meutelet Waël Sersoub Florence Thomassin CinematographyPierre AïmEdited byClemence SamsonMusic byBen MolinaroProductioncompanies Single Man Productions StudioCanal Nexus Factory Umedia Le La...

 

 

此條目没有列出任何参考或来源。 (2014年9月17日)維基百科所有的內容都應該可供查證。请协助補充可靠来源以改善这篇条目。无法查证的內容可能會因為異議提出而被移除。 日語寫法日語原文女王假名じょおう/にょおう平文式罗马字Jōō/Nyōō 女王是日本皇室女性中一種封位、稱號。奈良時代起將親王之女設封位女王,地位次於內親王,相對於男性的王,相當於中國明清...

 

 

2nd Desire (Tasty)Sampul digitalAlbum mini karya Kim Woo-seokDirilis08 Februari 2021 (2021-02-08)Direkam2021BahasaKoreaLabel TOP Media Kakao M Kronologi Kim Woo-seok 1st Desire [Greed](2020) 2nd Desire (Tasty)(2021) 3rd Desire (Reve)(2022) Singel dalam album 2nd Desire [Tasty] SugarDirilis: 8 Februari 2021 2nd Desire (Tasty) adalah album mini kedua dari solois asal Korea Selatan Kim Woo-seok. Album ini dirilis pada tanggal 8 Februari 2021 dibawah TOP Media. Album ini terdiri dari dua...

2017 triple studio album by Bob Dylan TriplicateStudio album by Bob DylanReleasedMarch 31, 2017StudioCapitol (Hollywood)GenreTraditional popLength95:42LabelColumbiaProducerJack FrostBob Dylan chronology The 1966 Live Recordings(2016) Triplicate(2017) The Bootleg Series Vol. 13: Trouble No More 1979–1981(2017) Singles from Triplicate I Could Have Told YouReleased: January 30, 2017 My One and Only LoveReleased: February 17, 2017 StardustReleased: March 10, 2017 Triplicate is the 38th stud...

 

 

خدمات البترول الجوية إياتاPS إيكاوVPS رمز النداءPAS [1] تاريخ الإنشاء 1982 الجنسية مصر  المطارات الرئيسية ميناء القاهرة الجوي حجم الأسطول 7 + 34 مروحية المقرات الرئيسية القاهرة،  مصر شخصيات رئيسية يحي حسين (الرئيس) موقع ويب www.pas.com.eg تعديل مصدري - تعديل   خدمات البترول الجو

 

 

Grafmonument in het klooster São Francisco in Angra do Heroísmo João Vaz Corte-Real (ca.1420-1496) was een telg uit de adellijke Portugese Corte-Real familie. Hij zou twintig jaar voor Christoffel Columbus, Newfoundland, Canada hebben ontdekt. Leven In 1472 kreeg hij het eiland São Jorge in de Azoren in vruchtgebruik. Na de verdwijning van Jacob van Brugge in 1474 werd het eiland Terceira in twee gesplitst, João Vaz Corte-Real kreeg het zuidelijke deel, Angra, waar hij zal verblijven tot...

شعار منظمة الأمم المتحدة للتربية والعلم والثقافة. معلم ذو أهمية ثقافية (بالإسبانية: Bien de Interés Cultural)‏، هو مفهوم قانوني يتم من خلاله إدراج هذا المعالم سواءً كان منقولًا أو غير منقولة من قبل السلطة المختصة في بلد أم إقليم أو مدينة ما أو عبر منظمات الدول، والذين يُمثلون هوية ال...

 

 

Peter Mollner (* 1732 in Wien; † 30. August 1801 ebenda) war ein österreichischer Baumeister. Inhaltsverzeichnis 1 Leben 2 Werk 3 Der kaiserliche Steinbruch 4 Literatur 5 Weblinks 6 Einzelnachweise Leben Über Herkunft und Jugend Mollners ist nichts bekannt. Im Jahr 1766 heiratete er Theresia Dorn, mit der er sechs Kinder hatte. Im gleichen Jahr erhielt er auch die Baumeisterkonzession. Mollner war nicht nur bürgerlicher Stadtbaumeister, sondern nach 1777 als Nachfolger von Johann Ferdina...

 

 

Suburb of Wollongong, New South Wales, AustraliaWoononaWollongong, New South WalesWoononaCoordinates34°20′30″S 150°54′22″E / 34.34167°S 150.90611°E / -34.34167; 150.90611Population12,187 (2016 census)[1]Postcode(s)2517Elevation13 m (43 ft)Location 73 km (45 mi) from Sydney 10 km (6 mi) from Wollongong LGA(s)City of WollongongState electorate(s)KeiraFederal division(s)Cunningham Suburbs around Woonona: Bulli Wo...

「旧制三豊中学校」はこの項目へ転送されています。「三豊中学校」を称した学校については「三豊市観音寺市学校組合立三豊中学校」をご覧ください。 香川県立観音寺第一高等学校 香川県立観音寺第一高等学校(正門) 北緯34度7分57.69秒 東経133度39分32.56秒 / 北緯34.1326917度 東経133.6590444度 / 34.1326917; 133.6590444座標: 北緯34度7分57.69秒 東経133度39分32.56...

 

 

この記事は検証可能な参考文献や出典が全く示されていないか、不十分です。出典を追加して記事の信頼性向上にご協力ください。(このテンプレートの使い方)出典検索?: バウンスメール – ニュース · 書籍 · スカラー · CiNii · J-STAGE · NDL · dlib.jp · ジャパンサーチ · TWL(2015年11月) この記事には独自研究が含まれているお...

 

 

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Winfield High School West Virginia – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (October 2021) (Learn how and when to remove this template message)Public high school in Winfield, WVWinfield High SchoolAddress3022 Winfield RoadWinfield, WV 25213Coordinates...

The Whispers The Whispers en Gardner's Basin (Atlantic City) el 24 de agosto de 2013.Datos generalesOrigen Los Ángeles, Estados UnidosInformación artísticaGénero(s) Boogie, Soul, FunkPeríodo de actividad 1963 - presenteDiscográfica(s) Soul Clock Janus Records Solar Records Capitol RecordsArtistas relacionados CollageMiembros Wallace Scott Walter Scott Leaveil DegreeExmiembros Marcus Hutson † Don Otis Cooper † Gordy Harmon Nicholas Caldwell †[editar datos en Wikidata...

 

 

Stadion MadejskiMad StadInformasi stadionNama lengkapStadion MadejskiPemilikRFC Holdings LtdLokasiLokasiJunction 11M4 motorwayReading, Berkshire RG2 0FL InggrisKoordinat51°25′20″N 0°58′58″W / 51.42222°N 0.98278°W / 51.42222; -0.98278Koordinat: 51°25′20″N 0°58′58″W / 51.42222°N 0.98278°W / 51.42222; -0.98278KonstruksiDibuka22 Agustus 1998Biaya pembuatan£50m +Data teknisPermukaanRumput (Desso GrassMaster)[2]Ka...

 

 

This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (December 2012) (Learn how and when to remove this template message) 9th Operational Weather Squadron emblemActive2006- 31 May 2008CountryUnited StatesBranchUnited States Air ForcePart of1st Weather GroupGarrison/HQShaw AFB, SCMascot(s)HurricanesMilitary unit The 9th Operational Weather Squadron (9 OWS), bas...

United States historic placeQuincy Shore DriveU.S. National Register of Historic PlacesU.S. Historic district Show map of MassachusettsShow map of the United StatesLocationQuincy Shore Drive, Quincy, MassachusettsCoordinates42°16′41″N 71°0′47″W / 42.27806°N 71.01306°W / 42.27806; -71.01306Area23 acres (9.3 ha)Built1903ArchitectEliot, Charles; Olmstead BrothersMPSMetropolitan Park System of Greater Boston MPSNRHP reference No.03000575 [1&#...

 

 

Free and open-source file hosting software suite NextcloudNextcloud file managerDeveloper(s)Nextcloud GmbH.,[1] CommunityStable releaseServer27.1.3[2]  / 28 October 2023Android3.26.0[3]  / 26 September 2023iOS4.9.1[4]  / 6 October 2023Desktop3.10.1[5]  / 26 October 2023 Repositorygithub.com/nextcloud/server.git Written inPHP, JavaScriptOperating systemServer: LinuxClients: Windows, macOS, Linux, FreeBSD, Android, iOSAvailable in60 la...

 

 

1973 film by François Truffaut Day for NightTheatrical release poster by Bill GoldFrenchLa Nuit américaineLiterallyAmerican Night Directed byFrançois TruffautWritten by François Truffaut Jean-Louis Richard Suzanne Schiffman Produced byMarcel BerbertStarring Jacqueline Bisset Valentina Cortese Dani Alexandra Stewart Jean-Pierre Aumont Jean Champion Jean-Pierre Léaud François Truffaut CinematographyPierre-William GlennEdited by Yann Dedet Martine Barraquè Music byGeorges DelerueProductio...

American digital cable and satellite television network Television channel Up TVCountryUnited StatesHeadquartersCollege Park, GeorgiaProgrammingLanguage(s)EnglishPicture format1080i (HDTV)480i (SDTV)OwnershipOwnerInterMedia PartnersHistoryLaunchedOctober 30, 2004 (2004-10-30) (as the Gospel Music Channel)Former namesGospel Music Channel (2004–2010) GMC TV (2010–2013)LinksWebsitewww.uptv.comAvailabilityStreaming mediaPhiloInternet protocol televisionDirecTV StreamInternet pr...

 

 

Road in Pakistan Rawalpindi Ring RoadSystem informationLength38.3 km (23.8 mi)Formed2022Highway names Rawalpindi Ring Road also known as Rawalpindi–Islamabad Ring Road, is a 38.3 kilometer orbital highway in Pakistan between the cities of Rawalpindi and Islamabad.[1] Work on the highway started in March 2022,[2] it is currently under construction, upon completion the highway will have six lanes. The ring road will start from Channi Sher Alam bridge near Rawat ...

 

 

Kembali kehalaman sebelumnya