Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Joy Mangano

Joy Mangano
Lahir1 Februari 1956 (umur 68)
East Meadow, New York, AS
KebangsaanAmerika
PendidikanPace University
PekerjaanWirausahawati
Tahun aktif1989–sekarang
Suami/istri
Anthony Miranne
(m. 1978⁠–⁠1989)
[1]
AnakChristie Miranne, Jacqueline Miranne, and Robert Miranne
Orang tuaTerri Mangano, Rudy Mangano
Situs webjoymangano.com
IMDB: nm2066601 Facebook: JoyManganoOfficial Modifica els identificadors a Wikidata

Joy Mangano (/ˌmæŋˈɡæn/; lahir 1 Februari 1956)[2], Italia-Amerika, adalah seorang penemu dan wirausahawati Amerika yang dikenal atas penemuan-penemuannya seperti Miracle Mop yang mengepel sendiri.[3][4] Ia adalah presiden Ingenious Designs, LLC, dan giat tampil pada saluran belanja televisi AS HSN. Joy Mangano juga merupakan pengarang INVENTING JOY yang dirilis oleh Simon & Schuster.

Film tahun 2015 Joy berdasarkan pada kehidupannya. Jennifer Lawrence dinominasikan untuk Aktris Terbaik (Oscar) atas perannya sebagai Mangano.[5][6]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Calautti
  2. ^ "Joy Mangano". Biography. FYI. Diakses tanggal December 28, 2015. 
  3. ^ "Making Millions off a Super Mop". ABC News. ABC. March 31, 2006. Diakses tanggal December 18, 2007. 
  4. ^ Konig, Susan (February 11, 2001). "Cleaning Up in Business, With a Mop". The New York Times. Diakses tanggal December 10, 2007. 
  5. ^ McNearney, Allison (December 14, 2015). ""Cinderella without a prince": Jennifer Lawrence and David O. Russell on their new film "Joy"". The New York Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-05-24. Diakses tanggal December 28, 2015. 
  6. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Davis

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya