Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Katedral Le Puy

Katedral Bunda Kami Diangkat ke Surga
Cathédrale Notre-Dame-de-l'Annonciation
Katedral Le Puy
PetaKoordinat: 45°2′44.1″N 3°53′5.2″E / 45.045583°N 3.884778°E / 45.045583; 3.884778
Agama
AfiliasiKatolik Roma
DistrikKeuskupan Le Puy-en-Velay
Status organisasionalKatedral-Basilika
Lokasi
LokasiLe Puy-en-Velay, Prancis
Koordinat45°2′44″N 3°53′5″E / 45.04556°N 3.88472°E / 45.04556; 3.88472
Arsitektur
TipeGereja
Gaya arsitekturRomanesque
Peletakan batu pertamaAbad ke-11
RampungAbad ke-13

Katedral Le Puy (Cathédrale Notre-Dame du Puy) adalah sebuah gereja katedral Katolik dan monumen nasional Prancis di Le Puy-en-Velay, Auvergne. Katedral ini telah menjadi tempat peziarahan semenjak masa Karel yang Agung, serta merupakan bagian dari rute ziarah Santiago de Compostela. Semenjak tahun 1998, katedral ini menjadi Situs Warisan Dunia UNESCO sebagai bagian dari "Rute Santiago de Compostela di Prancis".

Keuskupan Le Puy-en-Velay berkedudukan di katedral ini.

Lihat juga

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya