Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Makan tabungan

Makan tabungan (Mantab) merupakan fenomena yang merujuk untuk seseorang yang membelanjakan uang tabungannya untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Makan tabungan disebabkan tekanan mendesak untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari ketika anggaran reguler tak lagi mencukupi. Inflasi merupakan faktor utama munculnya fenomena makan tabungan kondisi ini di tengah disebabkan oleh pendapatan yang tak bertambah.[1]

Referensi

  1. ^ PRASETYO, ARIS (2024-09-28). "Fenomena Makan Tabungan, Apa yang Sesungguhnya Terjadi?". kompas.id. Diakses tanggal 2024-11-08. 
Kembali kehalaman sebelumnya