St Davids atau St David's[2][3] (bahasa Wales: Tyddewi, [tɨː ˈðɛwi], lit. "rumah Davidus") merupakan nama dari sebuah kota di Wales. Saat ini, kota tersebut berorientasi pada pariwisata, karena terletak di titik paling barat jalan pesisir Pembrokeshire; di sana, terdapat tanjung St David's, yang memisahkan Laut Keltik dari Laut Irlandia.
St Davids merupakan kota kembar: [4]