Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Stadion Aleksandria

Stadion Aleksandria
Alexandria Stadium
Informasi stadion
PemilikKegubernuran Aleksandria
Lokasi
LokasiAlexandria, Mesir
Konstruksi
Dibuka1929
Direnovasi2016–2017
Data teknis
PermukaanRumput
Kapasitas20,000[1]
Pemakai
Ittihad Alexandria (1929–sekarang)
Smouha (1949–sekarang)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Stadion Aleksandria (bahasa Arab: إستاد الأسكندرية) adalah sebuah stadion serba guna di Aleksandria, Mesir. Stadion tersebut sekarang banyak dipakai untuk pertandingan sepak bola, dan dipakai untuk Kejuaraan Sepak Bola Afrika 2006. Stadion tersebut adalah stadion tertua di Mesir dan Afrika, yang dibangun pada 1929.

Referensi

  1. ^ البطولة العربية.. ما لا تعرفه عن استاد الإسكندرية البوابة نيوز

Pranala luar

31°11′50″N 29°54′48″E / 31.197096°N 29.913239°E / 31.197096; 29.913239

Kembali kehalaman sebelumnya