Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Taiga drama

Taiga drama (大河ドラマ, taiga dorama, drama sungai besar) adalah judul generik yang diberikan stasiun televisi NHK untuk serial drama televisi Jepang jenis jidaigeki. Satu judul cerita terdiri dari 49-50 episode untuk musim tayang selama satu tahun penuh, dari bulan Januari hingga Desember. Tema cerita berbeda-beda setiap tahunnya, namun selalu berupa roman sejarah (epos) seputar peristiwa yang melibatkan tokoh-tokoh sejarah Jepang.

Penayangan episode baru di Jepang setiap Minggu malam pukul 20.00-20.45 JST. Episode yang sama ditayangkan ulang setiap Sabtu siang pukul 13.05-13.50 JST. Taiga drama juga ditayangkan televisi satelit NHK BS-2 (Minggu, 22.00-22.45 JST), NHK Hi-Vision (Minggu, 18.00-18.45 JST), dan NHK World Premium. Versi ringkas dengan masa putar sekitar 3-4 jam ditayangkan pada akhir tahun sebelum penayangan beberapa episode penghabisan. Setelah masa penayangan di NHK selesai, Taiga drama yang populer juga ditayangkan televisi kabel di Jepang.

Serial drama ini dibuat dalam skala besar sehingga digunakan istilah taiga yang berarti "sungai besar". Taiga drama sering menampilkan aktor dan aktris yang sedang terkenal di Jepang. Sebaliknya, sejumlah pemeran menjadi populer setelah membintangi Taiga drama, seperti Ken Watanabe setelah membintangi Dokuganryū Masamune.

Ciri khas

Taiga drama bukan film dokumenter karena sebagian besar diangkat dari cerita fiksi. Tema cerita melibatkan tokoh-tokoh sejarah yang memang benar-benar pernah ada, tetapi dengan tambahan tokoh-tokoh fiktif sebagai pelengkap cerita. Narasi biasanya ditambahkan pada adegan yang memerlukan penjelasan tentang sejarah atau digunakan untuk mempersingkat adegan yang panjang.

Mulai episode permulaan hingga episode pertengahan, syuting banyak dilakukan di lokasi alam terbuka. Sejak bagian pertengahan mulai terjadi klimaks cerita dalam bentuk adegan pertempuran. Sebagai akibatnya, dari episode pertengahan hingga beberapa episode akhir, tokoh-tokoh yang tampil jumlahnya semakin berkurang karena sudah tewas. Pada episode-episode terakhir, syuting juga lebih banyak dilakukan di dalam studio.

Taiga drama juga berfungsi sebagai sarana promosi pariwisata bagi pemerintah daerah. Lokasi cerita yang sedang ditayangkan sering menjadi tempat tujuan wisata yang populer bagi wisatawan dalam negeri. Kedatangan wisatawan ikut menguntungkan pemerintah, pengusaha, dan perusahaan kereta api di daerah. Situs peninggalan bersejarah menjadi ramai dikunjungi wisatawan, dan makanan khas daerah tersebut ikut populer. Prefektur Ishikawa menjadi tujuan wisata yang populer setelah suksesnya Taiga drama tahun 2002, Toshiie and Matsu.

Sejarah

Sebutan Taiga drama pertama kali digunakan pada tahun 1963 untuk film seri berjudul Hana no Shōgai yang dibintangi aktor Kabuki Shōroku Onoe dan bintang Takarazuka Chikage Awashima.

Penayangan hitam-putih berlangsung hingga seri tahun ke-6 yang berjudul Ryōma ga yuku. Taiga drama dalam format HDTV (TV Resolusi Tinggi) dimulai sejak seri tahun ke-39 yang berjudul Ōi Tokugawa sandai

Pada umumnya Taiga drama ditayangkan selama satu tahun penuh dengan beberapa pengecualian. Seri tahun ke-31 yang berjudul Ryūkyū no kaze (Dragon Spirit) hanya memiliki jumlah episode yang cukup untuk ditayangkan selama 6 bulan. Seri tahun ke-31 yang berjudul Homuratatsu dan seri tahun ke-33 yang berjudul Hananoran masing-masing hanya memiliki jumlah episode yang cukup untuk ditayangkan selama 9 bulan.

Penerbit NHK juga menerbitkan buku sehubungan dengan cerita Taiga drama yang sedang ditayangkan, dan merilis video dan DVD setelah masa tayang selesai. Taiga drama sebelum tahun 1970 sudah tidak bisa ditonton lagi, karena sebagian besar episode hilang, format video model lama yang menyulitkan penyuntingan, dan masalah hak cipta. Taiga drama tertua yang bisa ditonton dalam bentuk DVD adalah drama tahun 1978 berjudul Ōgon no Hibi.

Serial terbaru

Judul-judul sebelumnya

Pemeran utama: Aoi Miyazaki. Aoi memerankan Tenshōin, istri shogun Tokugawa ke-13, Tokugawa Iesada.
  • 2007: Fūrin Kazan
Kisah Yamamoto Kansuke yang merupakan ksatria tangan kanan Takeda Shingen, diangkat dari novel sejarah karya Yasushi Inoue.
Takaya Kamikawa memerankan Yamauchi Kazutoyo, komandan militer sekaligus daimyo dari provinsi Tosa yang membangun Istana Kōchi. Yukie Nakama memerankan istri Yamauchi Kazutoyo yang bernama Chiyo.
  • 2005: Yoshitsune
Hideaki Takizawa berperan sebagai Minamoto no Yoshitsune dan Ken Matsudaira sebagai Saito Musashibo Benkei. Skenario ditulis oleh Kaneko Naruto, berdasarkan cerita oleh Miyao Tomiko. Musik dimainkan Orkes Simfoni NHK di bawah pimpinan Vladimir Ashkenazy. Tema musik oleh Iwashiro Tarō. Pembuatan ulang dari film seri berjudul sama produksi tahun 1966.
  • 2004: Shinsengumi!
Shingo Katori berperan sebagai Kondō Isami, Kōji Yamamoto sebagai Hijikata Toshizō dan Tatsuya Fujiwara sebagai Okita Sōji.
  • 2003: Musashi (2003).
Miyamoto Musashi diperankan aktor Kabuki Ichikawa Shinnosuke VII (sekarang bernama Ichikawa Ebizō XI). Novel oleh Yoshikawa Eiji.
  • 2002: Toshiie and Matsu
Toshiaki Karasawa berperan sebagai Maeda Toshiie dan Nanako Matsushima sebagai Matsu. Cerita berkisar pada pembentukan Keshogunan Tokugawa dari sudut pandang para daimyo.
  • 2001: Hōjō Tokimune
Aktor Kyogen yang bernama Izumi Motoya berperan sebagai Hōjō Tokimune. Ken Watanabe sebagai peran pendukung. Cerita berkisar pada invasi Jepang ke Mongolia.
  • 2000: Aoi Tokugawa Sandai
Aktor Masahiko Tsugawa berperan sebagai Tokugawa Ieyasu dan Toshiyuki Nishida sebagai Tokugawa Hidetada. Musik oleh Orkes Simfoni NHK pimpinan Charles Dutoit.
  • 1999: Genroku Ryōran
Aktor Kabuki yang bernama Nakamura Kankurō V berperan sebagai Oishi Kuranosuke. Cerita seputar kejadian 47 Ronin pada zaman Genroku

Pranala luar

Read other articles:

Amplificador de transconductancia variablePrimera producción 1969Símbolo electrónico Terminales V i n + {\displaystyle V_{in+}} : Entrada no inversora V i n − {\displaystyle V_{in-}} : Entrada inversora V + {\displaystyle V+} : Alimentación positiva V − {\displaystyle V-} : Alimentación negativa I b i a s {\displaystyle I_{bias}} : Corriente de polarización de entrada I o u t {\displaystyle I_{out}} : Corriente de salida I a b c {\displaystyle I_{abc}} : Corriente de polar...

 

Maunana Bobar MateMaunana Bobar Mate (2020)Inspektur Jenderal F-FDTL Informasi pribadiLahirCornélio Ximenes21 Juni 1952 (umur 71)Lospalos, Timor PortugisSuami/istriLuiza XimenesKarier militerPihak Timor LesteMasa dinas1975—sekarangPangkat Brigadir Jenderal FDTLKomando Falintil Pasukan Pertahanan Timor LestePertempuran/perangPendudukan Indonesia di Timor Timur (1975—1999)Operasi Halibur (2008)Sunting kotak info • L • B Brigadir Jenderal FDTL Maunana Bobar Mate...

 

L'Enfant Plaza Estación del Metro de WashingtonUbicaciónCoordenadas 38°53′05″N 77°01′19″O / 38.884775, -77.021964Dirección 600 Maryland Avenue, Suroeste6th & 7th Streets & C Street, Suroeste (VRE)Washington D. C. 20024Localidad Washington D. C.Datos de la estaciónAltitud 23 piesCódigo F03Accesibilidad accesible con silla de ruedasInauguración 1 de julio de 1977Pasajeros 6.396 millones (2010)[1]​Servicios N.º de andenes 2 plataformas laterales &am...

Esta página cita fontes, mas que não cobrem todo o conteúdo. Ajude a inserir referências. Conteúdo não verificável pode ser removido.—Encontre fontes: ABW  • CAPES  • Google (N • L • A) (Agosto de 2023) Parte da série sobreWicca Princípios básicosConselho wiccano • Lei Tríplice • A Deusa • O Deus • Sabbats • Esbás • O Coven . Feitiçaria • Roda do Ano · Vocabulário Wiccano Figuras históri...

 

Isidoro Diéguez DueñasInformación personalNacimiento 12 de enero de 1909 Puertollano (España) Fallecimiento 21 de enero de 1942 (33 años)cementerio de La Almudena (España) Causa de muerte Herida por arma de fuego Nacionalidad EspañolaInformación profesionalOcupación Político Partido político Partido Comunista de España [editar datos en Wikidata] Isidoro Diéguez Dueñas (Puertollano, 19 de enero de 1909 – Madrid, 21 de enero de 1942) fue un político comunista español...

 

نويبع نويبععلم نويبعشعار تقسيم إداري البلد  مصر[1][2] محافظة جنوب سيناء المسؤولون المحافظ خالد فوده.[3] رئيس المدينة علي الشحات عبد المنعم.[4] خصائص جغرافية إحداثيات 29°01′N 34°39′E / 29.02°N 34.65°E / 29.02; 34.65 المساحة 5097 كم² الارتفاع 11 متر[5]  السكان �...

PygmalionBerkas:Pygmalion (1938) poster.jpgPosterSutradaraAnthony AsquithLeslie HowardProduser Gabriel Pascal Ditulis olehGeorge Bernard ShawW. P. LipscombCecil LewisIan DalrympleAnatole de Grunwald (tak disebutkan)PemeranLeslie HowardWendy HillerWilfrid LawsonLeueen MacGrathPenata musikArthur HoneggerPenyuntingDavid LeanDistributorGeneral Film Distributors (GFD) (Inggris) Metro-Goldwyn-Mayer (AS)Tanggal rilis 6 Oktober 1938 (1938-10-06) Durasi96 menitNegara Britania Raya Bahasa In...

 

Overview of the role of Buddhism in Indonesia Buddhism in IndonesiaMonks praying at Borobudur, the largest Buddhist structure in the world, built by the Sailendra dynasty.Total population 2.02 million (2022)[1]0.73% of populationRegions with significant populationsJakarta, North Sumatra, West Kalimantan, Banten, Riau, Riau Islands, West Java, East Java, South Sumatra, Central Java.[2]Religions Mahayana and Theravada BuddhismLanguagesIndonesian and Mandarin Chinese Buddhism has...

 

This article is about the Major League Baseball manager. For the author of A Million Little Pieces, see James Frey. For other people of this name, see James Frey (disambiguation). American baseball manager (1931–2020) Baseball player Jim FreyFrey in 1980ManagerBorn: (1931-05-26)May 26, 1931Cleveland, Ohio, U.S.Died: April 12, 2020(2020-04-12) (aged 88)Ponte Vedra Beach, Florida, U.S.Batted: LeftThrew: LeftCareer statisticsManagerial record323–287–1Winning %.530 TeamsAs manager...

Gorbatschow ist eine Weiterleitung auf diesen Artikel. Weitere Bedeutungen sind unter Gorbatschow (Begriffsklärung) aufgeführt. Michail Gorbatschow (1987) Michail Sergejewitsch Gorbatschow (russisch Михаил Сергеевич Горбачёв anhörenⓘ/?, wiss. Transliteration Michail Sergeevič Gorbačёv; * 2. März 1931 in Priwolnoje; † 30. August 2022 in Moskau) war ein sowjetischer Politiker. Er war von März 1985 bis August 1991 Generalsekretär des Zentralkomitees der Kommun...

 

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (أغسطس 2022) يفتقر محتوى هذه المقالة إلى الاستشهاد بمصادر. فضلاً، ساهم في تطوير هذه المقالة من خلال إضافة مصادر موثوق بها. أي معلومات غير موثقة يمكن التشكيك بها وإزالتها. ...

 

Dušan Tadić Informasi pribadiNama lengkap Dušan TadićTanggal lahir 20 November 1988 (umur 35)Tempat lahir Bačka Topola, SFR YugoslaviaTinggi 1,79 m (5 ft 10+1⁄2 in)Posisi bermain GelandangInformasi klubKlub saat ini AFC AjaxNomor 10Karier junior AIK Bačka Topola2002–2006 VojvodinaKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2006–2010 Vojvodina 107 (29)2010–2012 Groningen 68 (14)2012–2014 Twente 66 (28)2014–2018 Southampton 134 (20)2018- Ajax 33 (26)Tim nasiona...

NA61/SHINE experiment at CERNNA61 Experiment LogoFormationData taking started on 18-04-2008HeadquartersGeneva, SwitzerlandLeader of ExperimentMarek GazdzickiWebsitehttps://shine.web.cern.ch/ Super Proton Synchrotron(SPS)Key SPS ExperimentsUA1Underground Area 1UA2Underground Area 2NA31NA31 ExperimentNA32Investigation of Charm Production in Hadronic Interactions Using High-Resolution Silicon DetectorsCOMPASSCommon Muon and Proton Apparatus for Structure and SpectroscopySHINESPS Heavy Ion and Ne...

 

PT Matahari Putra Prima TbkNama dagangMPPA Retail GroupJenisPublikKode emitenIDX: MPPAIndustriEceranDidirikan1986KantorpusatHypermart Gajah Mada Plaza, Jakarta, Indonesia (resmi)Hypermart Cyberpark, Lippo Village, Tangerang, Banten, Indonesia (operasional)TokohkunciJohn Bellis (Chairman)Bunjamin Jonatan Mailool (CEO)ProdukRitelFarmasiPemilikLippo Group (melalui Multipolar)Situs webwww.mppa.co.id PT Matahari Putra Prima Tbk atau dikenal dengan nama MPPA Retail Group adalah peritel modern-multi...

 

Danish musical comedy act From the 2012 show Linie 3 is a Danish musical comedy act comprising Preben Kristensen, Thomas Eje and Anders Bircow. The trio first performed in Århus in 1979 and released their first comedy LP in 1980.[1] For their 30th anniversary in 2009, the group released a seven-DVD box.[2] Discography and videography Show for sjov 1979 TV i Teltet 1980 VHS, reissued DVD Nej, den anden 1981 LP Da Jazzen Kom Til Byen 1982 Hvem Hvad Hvoffor og Hvo'n 1982 LP Bort...

The BeAst of PASAlbum studio karya Pas BandDirilis30 September 2006Direkam1993-2006GenreRock alternatif, Metal alternatif, Heavy metalLabelAquarius MusikindoKronologi Pas Band Stairway to Seventh(2004)Stairway to Seventh2004 The BeAst of PAS(2006) Romantic...Lies...and Bleeding(2008)Romantic...Lies...and Bleeding2008 The BeAst of PAS adalah album kompilasi karya dari Pas Band. Album ini dirilis pada tahun 2006. Daftar lagu Permata Yang Hilang Romeo & Juliette Impresi Anak, Kali, Sekar...

 

Large mountain lion sculpture of Penn State University Nittany Lion ShrineThe Lion Shrine after renovation, March 2014ArtistHeinz WarnekeYearOctober 24, 1942 (1942-10-24)TypeSculptureConditionRenovatedLocationUniversity Park, Pennsylvania, U.SOwnerThe Pennsylvania State UniversityAccessionOctober 24, 1942Websitewww.psu.edu/this-is-penn-state/nittany-lion-shrine/ The Nittany Lion Shrine is a large mountain lion sculpture carved by Heinz Warneke located at the University Park cam...

 

1987 video game 1987 video gameMirax ForceDeveloper(s)Chris Murray[1]Publisher(s)TynesoftZeppelin GamesPlatform(s)Atari 8-bitRelease1987Genre(s)Scrolling shooter Mirax Force is a scrolling shooter video game written by Chris Murray and published by Tynesoft in 1987 for the Atari 8-bit home computer.[1] The game is heavily inspired by Uridium, which was released a year earlier. Gameplay The background color changes every time the player loses a life (Atari 8-bit screenshot) The...

Former railway station in Beersheba, Israel For other stations in Be'er Sheva, see Be'er Sheva North Railway Station and Be'er Sheva Center Railway Station. Beersheba Turkish railway stationתחנת הרכבת הטורקית בבאר שבעThe station photographed in 2015General informationLocationAli Daivis Street, BeershebaCoordinates31°14′43″N 34°47′06″E / 31.245370°N 34.784879°E / 31.245370; 34.784879Line(s)Railway to BeershebaHistoryOpened1915Closed192...

 

Sports seasonNB I 2014–15LeagueNemzeti Bajnokság ISportvolleyballDuration27 September 2014 – 29 March 2015 (regular season)5 April 2015 – 7 May 2015 (playoffs)Number of teams12SummaryNB I seasons← 2013–142015–16 → The 2014–15 Nemzeti Bajnokság I is the 70th season of the Nemzeti Bajnokság I, Hungary's premier Volleyball league. Team information DunaferrSümegMAFCDágSzolnokVegyészPEACGyőrDEACPénzügyőrKaposvárKecskemétclass=notpageimage| Location of teams in...

 
Kembali kehalaman sebelumnya