Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

To Anyone

To Anyone
Album studio karya 2NE1
Dirilis9 September 2010 (2010-09-09)
(lihat perilisan)
Direkam2009–2010; YG Studio, Seoul, Korea Selatan
GenrePop, elektropop, synthpop, hip hop, R&B, dance
Durasi41:10
LabelYG Entertainment
(lihat perilisan)
ProduserTeddy Park, e.knock
Kronologi 2NE1
2NE1
(2009)2NE12009
To Anyone
(2010)
2nd Mini Album
(2011)2nd Mini Album2011
Singel dalam album To Anyone
  1. "Kiss"
    Dirilis: 7 September 2009
  2. "You and I"
    Dirilis: 28 Oktober 2009
  3. "Please Don't Go"
    Dirilis: 20 November 2009
  4. "Clap Your Hands"
    Dirilis: 8 September 2010
  5. "Go Away"
    Dirilis: 9 September 2010
  6. "Can't Nobody"
    Dirilis: 11 September 2010
  7. "It Hurts (Slow)"
    Dirilis: 31 Oktober 2010

To Anyone adalah album studio debut dari grup hip hop wanita asal Korea Selatan, 2NE1. Album ini dirilis pada tanggal 9 September 2010 oleh YG Entertainment. 2NE1 bekerja bersama CEO YG Entertainment Yang Hyun Suk, Teddy, dan e.knock untuk memproduksi album ini. Secara musik, album ini diklasifikasikan sebagai hip hop, pop, R&B, dan dance.

Album ini mendapat penyambutan yang beragam. Sementara album ini dipuji karena kualitas produksi terbaiknya, keluhan sering muncul mengenai terlalu seringnya penggunaan perangkat lunak auto-tune maupun vocoder. To Anyone memulai debutnya di nomor satu pada tangga lagu album mingguan Gaon Chart, dan juga berada di nomor satu tangga lagu bulanan. Secara total, album ini telah terjual sekitar 100.000 eksemplar.

Sembilan singel telah dirilis atau dipromosikan dari album ini. Remix reggae dari "I Don't Care" adalah singel pertama. Lagu solo "Kiss" dari Dara dirilis berikutnya dan diikuti lagu solo Bom, "You and I". CL dan anggota termuda, Minzy merilis duet mereka "Please Don't Go" sebagai singel keempat. Grup ini bersatu kembali untuk singel "Try to Follow Me" dan meraih tempat teratas di Gaon Chart. "Clap Your Hands", "Go Away", dan "Can't Nobody" semuanya dirilis pada tanggal 9 September 2010 sebagai singel promosi dan diikuti dengan "It Hurts (Slow)".

Perkembangan dan latar belakang

Pada bulan Agustus 2010, CEO YG Entertainment Yang Hyun Suk mengumumkan bahwa 2NE1 akan mempromosikan tiga judul lagu untuk album perdana mereka. Setiap singel promosi akan memiliki sebuah video musik yang akan menyertainya. Singel-singel tersebut kemudian diumumkan sebagai Clap Your Hands", "Go Away", dan "Can't Nobody". "Clap Your Hands" ditulis dan disusun oleh produser e.knock, sedangkan "Go Away" dan "Can't Nobody" dibuat oleh Teddy Park.

Dua hari sebelum album dirilis, pra-pemesanan untuk album itu mencapai 120.000 eksemplar.[1] Pada akhir September, album itu terjual 100.000 eksemplar.[2]

Pada tanggal 28 Oktober, diumumkan bahwa grup ini akan kembali merilis album di Jepang pada tanggal 8 Desember 2010dibawah label rekaman Avex.[3] Dirilisnya To Anyone di Jepang akan menandai debut grup ini disana. Namun ini kemudian diumumkan bahwa perilisan album ini tertunda karena YG Entertainment dan Avex ingin mengembangkan album ini lebih lanjut.[4] Album ini juga diumumkan akan dijual di Thailand pada 28 Oktober.[5] YG Entertainment juga mengumumkan kemitraan mereka dengan Universal Records untuk merilis album ini di Filipina.[6]

Musik dan lirik

To Anyone diklasifikasikan sebagai pop,[7] tetapi mengandung unsur kuat dari musik dance[8] dan R&B. Dari liriknya, album ini adalah tentang kemerdekaan perempuan. "Go Away" tentang mengatakan pada seorang pria untuk "pergi jauh" selama putus cinta.[9]

Daftar lagu

No.JudulLirikMusikDurasi
1."Can't Nobody"TeddyTeddy3:28
2."Go Away"TeddyTeddy3:39
3."Clap Your Hands" ("박수쳐", "Clap Your Hands"[a])e.knocke.knock3:42
4."I'm Busy" ("난 바빠", "I'm Busy"[a])Big TonePK, Big Tone3:38
5."It Hurts (Slow)" ("아파 (Slow)", "It Hurts (Slow)"[a])e.knock, Sunwoo Jungahe.knock, Sunwoo Jungah4:16
6."Love Is Ouch" ("사랑은 아야야", "Love Is Ouch"[a])Masta WuChoice37, Big Tone3:53
7."You and I" (Bom solo)TeddyTeddy3:54
8."Please Don't Go" (CL dan Minzy)TeddyTeddy3:18
9."Kiss" (Dara (solo) ft. CL)TeddyTeddy3:33
10."Try to Follow Me" ("날 따라 해봐요", "Follow Me"[a])TeddyTeddy3:09
11."I Don't Care" (Reggae Remix)Teddy, e.knockTeddy, e.knock3:52
12."Can't Nobody" (English Version)TeddyTeddy3:28
Durasi total:43:50

Tangga lagu

Tangga lagu (2010) Posisi
puncak
Tangga lagu album Gaon Korea Selatan[10] 1
World Albums Billboard Amerika Serikat[11] 7
Weekly Album Chart Oricon Jepang 27

Tangga lagu bulanan

Tangga lagu (2010) Posisi
puncak
Tangga lagu album Gaon Korea Selatan[10] 1

Tangga lagu tahunan

Tangga lagu (2010) Posisi
puncak
Tangga lagu album Gaon Korea Selatan[12] 7

Sejarah perilisan

Negara Tanggal Label Format
Korea Selatan 9 September 2010[1] YG Entertainment CD
Seluruh dunia Unduh digital
Thailand 28 Oktober 2010[5] GMM Grammy CD and DVD
Filipina 15 Januari 2011[6] Universal Records

Catatan kaki

  1. ^ "Baksu Chyeo" terdaftar dengan nama Inggris "Clap Your Hands", "Nan Bappa" sebagai "I'm Busy", "Apa (Slow)" sebagai "It Hurts", "Sarangeun Ayaya" sebagai "Ah-Yah-Yah", dan "Nal Ddara Haebwayo" sebagai "Try to Follow Me" dalam rilis iTunes dari To Anyone.[7]
  2. ^ Dikreditkan sebagai 2NE1.

Referensi

  1. ^ a b Hicap, Jonathan M. 2NE1 makes waves on iTunes, music charts. Manila Bulletin. September 20, 2010. Diakses pada 28 September 2010. Salinan arsip, 2011-05-19, diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-11-14, diakses tanggal 2012-07-13 
  2. ^ Moon, Wa-sik (October 7, 2010). "2NE1, '엠카' 1위..컴백 1달, 음악프로 1위 9번". Star News (dalam bahasa Korea). MoneyToday. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-20. Diakses tanggal November 13, 2010. 
  3. ^ "【リリース情報】『TO ANYONE』2010.12.8 in stores" (dalam bahasa Jepang). Avex Group. October 28, 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-20. Diakses tanggal October 28, 2010. 
  4. ^ "【2NE1's Japanese Album release delayed】" (dalam bahasa Jepang). Avex Group. November 6, 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-20. Diakses tanggal November 6, 2010. 
  5. ^ a b "2NE1 Vol. 1 - To Anyone (Thailand Version)". YesAsia.com. YesAsia.com LTD. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-20. Diakses tanggal October 30, 2010. 
  6. ^ a b "2NE1 Vol. 1 - To Anyone (Philippines Version)". Facebook.com. Facebook.com LTD. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-29. Diakses tanggal October 30, 2010. 
  7. ^ a b "To Anyone by 2NE1". iTunes Preview. Apple Inc. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-20. Diakses tanggal November 26, 2010. 
  8. ^ Park, Yeong-ung (September 10, 2010). "'컴백' 2NE1, 댄스 타이틀곡 '고 어웨이' 뮤비 공개". Star News (dalam bahasa Korea). MoneyToday. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-20. Diakses tanggal November 13, 2010. 
  9. ^ Park, Yeong-ung (November 4, 2010). "가을 가요계는 女풍..쿨한 이별노래로 맞대결". Star News (dalam bahasa Korea). MoneyToday. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-20. Diakses tanggal November 13, 2010. 
  10. ^ a b "Gaon Chart Search: 2NE1". Gaon Chart (dalam bahasa Korea). Korea Music Content Industry Association. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-20. Diakses tanggal October 30, 2010. 
  11. ^ "Billboard.com World Albums". Billboard.com. Billboard. October 9, 2010. Diakses tanggal November 1, 2010}. 
  12. ^ "2010년 가온차트 부문별 Top 20위". Gaon Chart (dalam bahasa Korea). Korea Music Content Industry Association. February 8, 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-20. Diakses tanggal February 9, 2011. 

Read other articles:

True crime podcast PodcastAccusedPresentationGenreTrue crimeCreated byAmber HuntAmanda RossmannNarrated byAmber HuntLanguageEnglishProductionProductionThe Cincinnati EnquirerNo. of seasons3No. of episodes26PublicationOriginal releaseSeptember 7, 2016ProviderWonderyRelatedRelated showsAftermathWebsitecincinnati.com/accusedpodcast Accused is a true crime investigative journalism podcast created by Cincinnati Enquirer reporter Amber Hunt and photographer Amanda Rossmann. As of 2020,[update&#...

 

Ярослав Дробний Ярослав Дробний Особисті дані Народження 18 жовтня 1979(1979-10-18) (44 роки)   Початки, Чехословаччина Зріст 192 см Вага 87 кг Громадянство  Чехія Позиція воротар Номер 1 Професіональні клуби* Роки Клуб І (г) 1999–2001 «Динамо» (Чеські Будейовиці) 46 (0) 2001–2005 «Пані

 

Syfy (Deutschland) Fernsehsender (Privatrechtlich) Programmtyp Spartenprogramm Empfang DVB-S2, DVB-C, IPTV Bildauflösung (Eintrag fehlt) Sendestart 1. Sep. 2003 Sitz München, Deutschland Eigentümer NBC Universal Geschäftsführer Katharina Behrends Website SYFY (bis 20. September 2010: SciFi)[1] ist ein deutschsprachiger Fernsehsender, der Mystery-, Fantasy-, Science-Fiction-Filme und -Serien sowie Action- und Horrorfilme ausstrahlt. Das zugrundeliegende Originalformat ist der...

Protonasi anilina oleh asam membentuk ion anilium yang larut dalam air. Dalam kimia, protonasi adalah penambahan proton (H+) pada suatu atom, molekul, atau ion, menghasilkan asam konjugasi.[1] Sebagai contoh di antaranya: Protonasi air oleh asam sulfat: H2SO4 + H2O H3O+ + HSO−4 Protonasi isobutena dalam pembentukan karbokation: (CH3)2C=CH2 + HBF4 (CH3)3C+ + BF−4 Protonasi amonia dalam pembentukan amonium klorida dari amonia dan hidrogen klorida: NH3(g) + HCl(g) → NH4Cl(s) Proton...

 

American philatelist Not to be confused with Alfred Frohlich. Alfredo FrohlichFRPSLBornBogotá, ColombiaNationalityAmericanOccupation(s)Financial advisor and venture capitalistKnown for Charity fund-raising Philatelic collections of Central and South America Alfredo Frohlich FRPSL is an American venture capitalist and philatelist who has won numerous medals at philatelic exhibitions for his postal history collections of Chile, Colombia, Ecuador, and Panama. He is an accredited philatelic...

 

Penang International Airport offers frequent flights to several major Asian cities, including Kuala Lumpur, Singapore, Bangkok, Ho Chi Minh City, Hong Kong and The State of Penang in Malaysia, home to the country's second largest city as well as part of Malaysia's second most populous conurbation, has a relatively well-developed transport infrastructure. The city-state is well-connected by land, air and sea; the Penang International Airport is one of Malaysia's busiest, while the Port of Pena...

Leonard Cohen discographyLeonard Cohen in 1988, around the release of I'm Your Man.Studio albums15Live albums10Compilation albums9Video albums12Music videos32EPs4Singles41Soundtrack albums7 Leonard Cohen was a Canadian singer-songwriter and poet who was active in music from 1967 until his death in 2016. Cohen released 14 studio albums and eight live albums during the course of a recording career lasting almost 50 years, throughout which he remained an active poet. His entire catalogue is avai...

 

Fungal plant disease on maize and teosint Cuitlacoche redirects here. For the genus of birds otherwise known as Cuitlacoche, see Toxostoma. Corn smut Ustilago maydis diploid teleospores Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Fungi Division: Basidiomycota Class: Ustilaginomycetes Order: Ustilaginales Family: Ustilaginaceae Genus: Ustilago Species: U. maydis Binomial name Ustilago maydis(DC.) Corda[1] Corn smutHuitlacocheCommon nameshuitlacoche (Mexico), blister ...

 

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Desember 2022. Benteng Asa Kota adalah Sebuah benteng yang dibangun pada masa pemerintahan Belanda untuk menduduki kota Bima, NTB. Benteng Asa Kota terletak di Desa Punti Kecamatan Soromandi yang ditemukan sekitar tahhun 1908 (bersamaan dengan meletusnya Gunung Tamb...

This article includes a list of references, related reading, or external links, but its sources remain unclear because it lacks inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (November 2012) (Learn how and when to remove this template message) 2011 compilation album by Kottonmouth KingsHidden Stash 5: Bong Loads & B-SidesCompilation album by Kottonmouth KingsReleasedNovember 8, 2011Length76:32LabelSuburban Noize RecordsKottonmouth King...

 

Histoire naturelle, générale et particuliére, tome dixième, 1763 L’Histoire naturelle, générale et particulière, avec la description du Cabinet du Roi est une collection encyclopédique française d'ouvrages écrits par Buffon, dont la publication en volumes s'étend de 1749 à 1804. C'est l'une des plus importantes entreprises de publication scientifique du Siècle des Lumières. L’Histoire naturelle Buffon (1707-1788) est surtout notoire pour son Histoire naturelle, générale et...

 

Isaac Newton's rotating bucket argument (also known as Newton's bucket) was designed to demonstrate that true rotational motion cannot be defined as the relative rotation of the body with respect to the immediately surrounding bodies. It is one of five arguments from the properties, causes, and effects of true motion and rest that support his contention that, in general, true motion and rest cannot be defined as special instances of motion or rest relative to other bodies, but instead can be ...

American luxury jeweler and producer of Swiss timepieces Harry Winston, Inc.TypeSubsidiaryIndustryJewelers, watchmakingFounded1932 (Harry H. Winston Jewels, Inc.) 1936 (Harry Winston, Inc.)FounderHarry WinstonHeadquartersNew York City, New York, United StatesKey peopleNayla Hayek, CEO[1]Harry Winston, FounderProductsJewelry, watchesParentThe Swatch GroupWebsiteharrywinston.com Harry Winston, Inc. is an American luxury jeweler and producer of Swiss timepieces.[2][3] The...

 

American physician For other people named Charles West, see Charles West (disambiguation). Charles Fremont WestBiographical detailsBorn(1899-01-25)January 25, 1899Washington, Pennsylvania, U.S.DiedNovember 20, 1979(1979-11-20) (aged 80)Washington, D.C., U.S.Playing careerFootball1920–1923Washington & Jefferson Position(s)QuarterbackCoaching career (HC unless noted)Football1925Howard (assistant)1928Howard1934–1935Howard Head coaching recordOverall12–7–2Accomplishments and hono...

 

This is a list of placenames in Scotland which have subsequently been applied to parts of New Zealand by Scottish emigrants or explorers. Main article: Scottish place names in other countries The South Island also contains the Strath-Taieri and the Ben Ohau Range of mountains, both combining Scots Gaelic and Māori origins, as does Glentaki, in the lower valley of the Waitaki River. Invercargill has the appearance of a Scottish name, since it combines the Scottish prefix Inver (Inbhir), meani...

British colony in North America (1606–1776) Colony of Virginia1606–1776 Flag Coat of arms Motto: En dat Virginia quintum(English: Behold, Virginia gives the fifth)[1]SealThe Colony of Virginia with current country bordersStatusColony of England and, from 1707, of Great BritainCapital Jamestown (1607–1699) Williamsburg (1699–1776) Common languagesEnglish Siouan Iroquoian AlgonquianReligion Church of England (Anglicanism)[2]GovernmentProprietary colony(1606–1...

 

Paramount Media NetworksSebelumnya Warner Cable (1977-1979) Warner-Amex Satellite Entertainment (1979-1984) MTV Networks (1984–2011) Viacom International Television Network (1984–2014) Viacom Media Networks (2011–2019) ViacomCBS Domestic Media Networks (2019–2022) JenisDivisiIndustriHiburan, kabel dan televisi satelitPendahuluWarner-Amex Satellite EntertainmentDidirikanWashington, D.C., Amerika Serikat (1977)PendiriRobert PittmanKantorpusat1515 Broadway, New York, New York, Amerika Se...

 

Sonata para Piano No. 8 Sonata para piano n.º 8 (Beethoven)Notas Composição Ludwig van Beethoven Época de composição 1798[1] Tonalidade Dó menor Tipo Sonata Sonata para piano No. 8 em Dó menor, op. 13, geralmente conhecida como Sonata Patética, foi publicada em 1799, embora tenha sido escrita no ano anterior, quando o compositor tinha 28 anos de idade.[2] Beethoven dedicou esta obra ao seu amigo, o Príncipe Karl Lichnowsky.[3] Análise Grave: Primeiro movimento. Já no primeiro movi...

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Januari 2023. Nesozineus giesberti Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Insecta Ordo: Coleoptera Famili: Cerambycidae Genus: Nesozineus Spesies: Nesozineus giesberti Nesozineus giesberti adalah spesies kumbang tanduk panjang yang tergolong ...

 

Vol'ha Havarcova Olga Govortsova nel 2023 Nazionalità  Bielorussia Altezza 182 cm Peso 67 kg Tennis Carriera Singolare1 Vittorie/sconfitte 440 - 341 (56.34%) Titoli vinti 0 Miglior ranking 35º (23 giugno 2008) Ranking attuale 128ª (7 febbraio 2022) Risultati nei tornei del Grande Slam  Australian Open 2T (2012, 2013, 2014)  Roland Garros 3T (2008, 2009)  Wimbledon 4T (2015)  US Open 3T (2012) Doppio1 Vittorie/sconfitte 184 - 180 (50.55%) Titoli vinti 8 Miglior rank...

 
Kembali kehalaman sebelumnya