Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Ed Husain

Ed Husain
Ed Husain pada tahun 2009
LahirMohamed Mahbub Husain
25 Desember 1974 (umur 49)
Mile End, Tower Hamlets, London, Britania Raya
Tempat tinggalNew York City,
Amerika Serikat
KebangsaanBritania
PendidikanMA Studi Timur Tengah
AlmamaterTower Hamlets College, Newham College,
School of Oriental and African Studies,
University of Damascus
PekerjaanPenulis, Anggota Senior
Tempat kerjaDewan Urusan Luar Negeri
Dikenal atasPenulis The Islamist
Suami/istriFateha Husain
(2000–sekarang)
Situs webDewan Hubungan Luar Negeri – Halaman Bio

Ed Husain[1] (born 25 December 1974) adalah seorang anggota senior untuk Studi Timur Tengah pada Dewan Urusan Luar Negeri di New York.[2] Husain adalah penulis The Islamist, sebuah buku mengenai politik Islam dan catatannya selama lima tahun sebagai aktivis Islam. Husain membantu pembentukan, bersama dengan Maajid Nawaz, organisasi penentang ekstrimisme Yayasan Quilliam. Ia juga bekerja untuk HSBC Private Bank dan Dewan Britania. Pada 2014, ia ditunjuk oleh Freedom of Religion or Belief Advisory Group dari Departemen Luar Negeri dan Persemakmuran Britania.

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-04-25. Diakses tanggal 2014-05-02. 
  2. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-02-02. Diakses tanggal 2014-05-02. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya