Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Kurva

Kurva parabola merupakan salah satu kurva yang paling sederhana.

Dalam matematika, kurva adalah objek yang mirip dengan garis yang tidak harus lurus. Dalam beberapa teks kuno, kurva juga disebut garis lengkung.

Secara intuitif, kurva dapat dipandang sebagai jejak yang ditinggalkan oleh titik bergerak. Pandangan tersebut merupakan definisi yang muncul lebih dari 2000 tahun yang lalu dalam karya Euklides, Elements: "Garis [melengkung][a] adalah [...] spesies kuantitas pertama yang hanya memiliki satu dimensi, yaitu panjang, tanpa adanya lebar atau kedalaman. Garis ini tidak lain merupakan aliran atau lintasan titik yang [...] akan ditinggalkan dari khayalannya yang kemudian memindahkan bekas-bekasnya di panjang, tetapi lebar dikecualikan."[1]

Definisi kurva ini telah diformalkan dalam matematika modern, yang berbunyi bahwa suatu kurva merupakan bayangan fungsi dari suatu interval ke ruang topologi yang didasari pada fungsi kontinu. Dalam beberapa konteks, fungsi yang mendefinisikan kurva disebut parametrisasi (parametrization), dan kurva itu adalah kurva parametrik. Dalam artikel ini, kurva ini kadang-kadang disebut kurva topologi; istilah tersebut dipakai untuk membedakan kurva yang lebih terbatas, seperti kurva terdiferensialkan (differentiable curve). Definisi ini mencakup sebagian besar kurva yang dipelajari dalam matematika, kecuali kurva level (yang merupakan gabungan dari kurva dan titik yang terisolasi), dan kurva aljabar. Kurva level dan kurva aljabar kadang-kadang disebut kurva implisit, karena kedua kurva tersebut biasanya didefinisikan oleh persamaan implisit.

Walaupun demikian, kelas kurva topologi sangatlah luas. Kelas tersebut memiliki beberapa kurva yang tidak tampak seperti kurva, atau bahkan tidak dapat digambarkan. Kasus tersebut dapat ditemukan seperti kurva pengisi ruang (space-filing curve) dan kurva fraktal. Supaya memastikannya, fungsi yang mendefinisikan suatu kurva sering kali dianggap terdiferensialkan, dan kurva tersebut kemudian dikatakan kurva terdiferensialkan.

Sejarah

Seni megalitik dari Newgrange menunjukkan minat awal pada kurva

Ketertarikan pada kurva dimulai jauh sebelum menjadikannya sebagai kajian matematika. Hal tersebut dapat ditunjukkan dalam banyak contoh kegunaan dekoratifnya dalam seni, serta pada benda sehari-hari yang dibuat sejak zaman prasejarah.[2] Kurva, atau setidaknya representasi grafisnya, sangat mudah digambarkan, misalnya dengan menggunakan tongkat di pasir pantai.

Menurut sejarah, istilah garis digunakan sebagai pengganti istilah kurva yang lebih modern. Oleh karena itu, istilah garis lurus dan garis siku-siku digunakan untuk membedakan istilah yang saat ini dikenal dengan sebutan garis dari garis lengkung. Sebagai contoh, definisi kedua dalam karya Euklides, Elements mengatakan bahwa suatu garis didefinisikan sebagai "panjang tanpa mempunyai lebar". Sementara itu, definisi keempat dalam karya yang sama mengatakan bahwa garis lurus didefinisikan sebagai "garis yang terletak secara merata dengan titik-titik pada dirinya sendiri". Gagasan Euklides tentang garis kemungkinan dijelaskan lebih lanjut dalam pernyataan definisi ketiga, "ekstremitas dari suatu garis adalah titik."

Kurva topologi

Suatu kurva topologi dapat dinyatakan dengan suatu fungsi kontinu yang memetakan dari interval I dari bilangan real ke ruang topologi X. Kurva merupakan bayangan dari . Akan tetapi, tersendiri dalam beberapa konteks merupakan suatu kurva, terlebih ketika bayangan tidak tampak terlihat seperti kurva dan tidak sepenuhnya menggambarkan Sebagai contoh, bayangan dari kurva Peano, atau lebih umumnya kurva pengisi ruang (space-filling curve) yang mengisi sebuah persegi sepenuhnya, tetapi tidak memberikan penjelasan bagaimana didefinisikan.

Suatu kurva tertutup atau loop apabila dan . Dengan demikian, suatu kurva tertutup merupakan bayangan dari suatu pemetaan kontinu lingkaran. Jika daerah asal dari kurva topologi adalah tertutup dan interval adalah terbatas, kurva dapat dikatakan suatu lintasan (path) atau disebut juga busur (arc).

Suatu kurva tertutup sederhana di bidang disebut kurva Jordan. Kurva Jordan juga didefinisikan sebagai loop kontinu yang tidak saling berpotongan di bidang.[3] Teorema kurva Jordan mengatakan bahwa komplemen di suatu bidang kurva Jordan terdiri dari dua buah ruang komponen terhubung, dalam artian kurva tersebut membagi bidang menjadi dua daerah yang tidak saling berpotongan dan saling terhubung.

Kurva terdiferensialkan

Dalam bahasa kasarnya, kurva terdiferensialkan (differentiable curve) adalah kurva yang didefinisikan sebagai bayangan fungsi yang terdiferensialkan secara lokal yang dipetakan dari suatu interval dari bilangan real ke manifold terdiferensialkan X. Ini sering kali dinyatakan

Panjang kurva

Jika adalah ruang Euklides berdimensi-, dan jika adalah fungsi injektif dan terdiferensialkan secara kontinu, maka panjang dari didefinisikan sebagai

Panjang kurva tidak bergantung pada parameterisasi . Secara khusus, panjang dari grafik fungsi yang terdiferensialkan secara kontinu yang didefinisikan pada interval tertutup dirumuskan sebagai

Lebih umum, jika adalah ruang metrik dengan metrik , maka panjang kurva dapat didefinisikan denganPada definisi di atas, supremum mengambil alih semua suatu bilangan asli dan semua partisi dari .

Kurva berpanjang (rectifiable curve) adalah kurva dengan panjangnya yang terbatas. Kurva disebut natural (atau satuan kecepatan parametrisasi berdasarkan panjang busur) jika ada dan di sehingga . Oleh karena itu, dipunyailah

Jika adalah fungsi kontinu Lipschitz, maka fungsi tersebut secara langsung rectifiable (berkepanjangan). Selain itu, kecepatan (atau turunan metrik) dari pada dapat ditentukan sebagaidan kemudian diperlihatkan bahwa

Geometri diferensial

Contoh kurva pertama yang dijumpai sebagian besar merupakan kurva bidang (atau dalam sebutan umumnya, garis lengkung dalam ruang dua dimensi). Walaupun demikian, terdapat kurva dalam tiga dimensi, dan contoh kurva tersebut adalah heliks. Keperluan geometri dan juga contohnya mekanika klasik, harus memiliki gagasan tentang kurva dalam ruang dari sejumlah dimensi. Dalam relativitas umum, garis dunia adalah kurva dalam ruang waktu.

Jika adalah manifold terdiferensialkan, maka dapat didefinisikan gagasan kurva terdiferensialkan dalam . Gagasan umum ini cukup untuk mencakup banyak penerapannya dalam matematika. Berdasarkan sudut pandang lokal, seseorang dapat memandang sebagai ruang Euklides. Di sisi lain, seseorang dapat memungkinkan untuk mendefinisikan vektor garis singgung ke dengan melalui pengertian kurva tersebut.

Terdapat gagasan dasar yang mengatakan bahwa jika adalah manifold mulus, kurva mulus di adalah pemetaan mulus

Ada pula gagasan yang mengatakan bahwa jika adalah manifold (sebagai contoh, manifold yang chartnya terdiferensialkan secara kontinu sebanyak kali), maka suatu kurva dalam adalah kurva yang hanya diasumsikan menjadi (dalam artian, terdiferensialkan secara kontinu sebanyak kali). Jika adalah manifold analitik (yaitu, terdiferensiaslkan tak terhingga dan chart dapat dinyatakan sebagai deret kuasa) dan adalah peta analitik, maka dikatakan sebagai kurva analitik (analytic curve).

Suatu kurva terdiferensialkan dikatakan beraturan (regular) jika turunannya tidak pernah hilang; dengan kata lain, suatu kurva beraturan tidak pernah melambat untuk berhenti atau mundur dengan sendirinya. Terdapat dua kurva terdiferensialkan , yaitu dan dikatakan ekuivalen jika terdapat pemetaan bijektif sehingga pemetaan invers juga , dan untuk semua . Pemetaan disebut reparametrisasi (reparametrization) dari , sehingga demikian himpunan semua kurva terdiferensiasi dalam dikatakan relasi ekuivalensi. Suatu busur adalah kelas ekuivalensi dari kurva di bawah relasi reparametrisasi.

Catatan

  1. ^ Garis dalam penggunaan matematika saat ini berupa lurus. Sebelumnya, garis dapat berupa melengkung atau lurus.

Referensi

  1. ^ Dalam bahasa Prancis (yang agak tua) French: "La ligne est la première espece de quantité, laquelle a tant seulement une dimension à sçavoir longitude, sans aucune latitude ni profondité, & n'est autre chose que le flux ou coulement du poinct, lequel […] laissera de son mouvement imaginaire quelque vestige en long, exempt de toute latitude." Halaman 7 dan 8 dari Les quinze livres des éléments géométriques d'Euclide Megarien, traduits de Grec en François, & augmentez de plusieurs figures & demonstrations, avec la corrections des erreurs commises és autres traductions, oleh Pierre Mardele, Lyon, MDCXLV (1645).
  2. ^ Lockwood p. ix
  3. ^ Sulovský, Marek (2012). Depth, Crossings and Conflicts in Discrete Geometry (dalam bahasa Inggris). Logos Verlag Berlin GmbH. hlm. 7. ISBN 9783832531195. 

Pranala luar

Read other articles:

الفتح الرياضي شعار النادي الاسم الكامل اتحاد الفتح الرياضي Fath Union Sport الاسم المختصر FUS تأسس عام 10 أبريل 1946 (منذ 77 سنة) الملعب ملعب مولاي الحسن(السعة: 12000 متفرج) البلد المغرب  الدوري البطولة الوطنية المغربية 2022–23 الثالث الإدارة الرئيس منير الماجيدي المدرب جمال السلامي الموقع…

札幌シネマフロンティアSapporo Cinema Frontier 情報正式名称 札幌シネマフロンティア完成 2003年開館 2003年2月22日開館公演 ロード・オブ・ザ・リング/二つの塔収容人員 (12スクリーン)2,705人設備 ソニーデジタルシネマDLPDOLBY SURROUND 7.1用途 映画上映運営 TOHOシネマズ株式会社所在地 〒060-0005北海道札幌市中央区北5条西2丁目JRタワー札幌ステラプレイス7階位置 北緯43度4分5秒

Miedziane Blick vom Bergsee Meerauge Höhe 2233 m n.p.m. Lage Polen, Woiwodschaft Kleinpolen Gebirge Hohe Tatra, Karpaten Koordinaten 49° 12′ 5″ N, 20° 2′ 55″ O49.20138888888920.0486111111112233Koordinaten: 49° 12′ 5″ N, 20° 2′ 55″ O Miedziane (Kleinpolen) Blick vom Gipfel Szpiglasowy Wierch Blick vom Tal Dolina Pięciu Stawów Polskich Der Miedziane ist ein Berg im Massiv der Miedziane Grań in der polnisc…

artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia. Tidak ada alasan yang diberikan. Silakan kembangkan artikel ini semampu Anda. Merapikan artikel dapat dilakukan dengan wikifikasi atau membagi artikel ke paragraf-paragraf. Jika sudah dirapikan, silakan hapus templat ini. (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini) Viva Yoga MauladiViva Yoga MauladiBiografiKelahiran30 Mei 1968 (55 tahun)Lamongan   Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia …

Щодо інших людей з таким самим іменем та прізвищем див. Терещенко. Федір Федорович Терещенко Народився 11 листопада 1888(1888-11-11)Київ, Російська імперіяПомер 30 січня 1950(1950-01-30) (61 рік)Париж, Французька республікаПідданство Російська імперіяДіяльність авіакосмічний інженерВідо…

Boca Chica Localização Boca Chica Coordenadas 18° 27' 14 N 69° 36' 23 O País República Dominicana Província Santo Domingo Boca Chica é um município da República Dominicana pertencente à província de Santo Domingo. Inclui um distrito municipal: La Caleta. Sua população estimada em 2012 era de 123 510 habitantes.[1] Referências ↑ Censo 2012 de población y vivienda, Oficina Nacional de Estadística Boca Chica Este artigo sobre Geografia da República Dominican…

BEGIN出身地 日本・沖縄県ジャンル J-POP[1]ブルース[2]沖縄民謡[3]活動期間 1988年 -レーベル テイチクエンタテインメント(1990年 - 1991年、1997年 - 1999年) ファンハウス(1992年 - 1996年) インペリアルレコード(2000年 - ) 事務所 アミューズ公式サイト BEGINオフィシャルサイトメンバー 比嘉栄昇(ボーカル) 島袋優(ギター・ボーカル) 上地等(ピアノ・ボ

Das Stonewall Inn in New York, im Sommer 2016 mit Regenbogenfahnen dekoriert Als Lesben- und Schwulenbewegung bezeichnet man die Emanzipationsbewegung homosexueller Männer und Frauen seit den 1970er Jahren. Anhand der Bezeichnung wird sie historisch abgegrenzt von der vorhergehenden Homophilenbewegung vom Anfang der 1940er bis zum Ende der 1960er Jahre und der Homosexuellenbewegung von den 1860er bis Ende der 1930er Jahre. Die Lesben- und Schwulenbewegung ist eine soziale Bewegung, deren Entste…

As of July 2022[update], there were around 11,000 electric vehicles registered in the Czech Republic, equivalent to 0.1% of all vehicles in the country.[1] As of October 2022[update], 4% of new cars registered in the Czech Republic were electric or plug-in hybrid.[2] As of 2021[update], the Škoda Enyaq was the best-selling electric car in the Czech Republic.[3] Government policy As of June 2022[update], the Czech government …

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (يناير 2016) إبراهيم بنبويلة معلومات شخصية الميلاد 29 نوفمبر 1959 (العمر 64 سنة)مراكش, المغرب الطول 165 سنتيمتر  الجنسية المغرب  الوزن 60 كيلوغرام[1]  الحياة العملية ال…

اتحاد الكتاب التونسيين مقر اتحاد الكتاب التونسيين البلد تونس  المقر الرئيسي  تونس تاريخ التأسيس 17 مارس 1971 اللغات الرسمية العربية رئيس جميلة الماجري تعديل مصدري - تعديل   اتحاد الكتاب التونسيين هو جمعية تونسية ذات صبغة ثقافية تأسست في مطلع السبعينات وتحصلت على تأشيرة…

A School for HusbandsIklan surat kabarSutradara George Melford Produser Jesse L. Lasky Ditulis oleh Hugh Stanislaus Stange Harvey F. Thew SkenarioHugh Stanislaus StangeHarvey F. ThewPemeranFannie WardJack DeanEdythe ChapmanFrank ElliottMabel Van BurenJames NeillSinematograferPercy Hilburn (Prancis)PerusahaanproduksiJesse L. Lasky Feature Play CompanyDistributorParamount PicturesTanggal rilis 5 April 1917 (1917-04-05) Durasi50 menitNegara Amerika Serikat Bahasa Inggris A School for Husbands …

Map of the sea floor around New Zealand As with other countries, New Zealand’s 200 nautical miles exclusive economic zone gives its fishing industry special fishing rights.[1] It covers 4.1 million square kilometres. This is the sixth largest zone in the world, and is fourteen times the land area of New Zealand.[2][3] The New Zealand zone has a rich and unusually complex underwater topography. Over 15,000 marine species are known to live there, about ten percent of the …

Trujillo Trujillo (Peru) Trujillo Trujillo auf der Karte von Peru Koordinaten 8° 7′ 0″ S, 79° 2′ 0″ W-8.1166666666667-79.03333055555631Koordinaten: 8° 7′ 0″ S, 79° 2′ 0″ W Basisdaten Staat Peru Region La Libertad Provinz Trujillo Stadtgründung 6. Dezember 1534 Einwohner 314.808 (2017) – im Ballungsraum 919.899 Stadtinsignien Detaildaten Fläche 1769 km2 Bevölkerungsdichte 434 Ew./km2 Höhe 31&…

2021 studio album by Johnny DrilleBefore We Fall AsleepStudio album by Johnny DrilleReleased3 September 2021Recorded2021StudioMavin StudiosGenre Pop R&B alté rock country LabelMavinProducer Johnny Drille Wilson Muzik London Altims Fink Singles from Before We Fall Asleep loving is harderReleased: August 26, 2021 Before We Fall Asleep is the debut studio album by Nigerian singer-songwriter Johnny Drille. It was released on 3 September 2021, through Mavin Records. Self produced by John…

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten KediriDewan Perwakilan RakyatKabupaten Kediri2019-2024JenisJenisUnikameral Jangka waktu5 tahunSejarahSesi baru dimulai24 Agustus 2019PimpinanKetuaDodi Purwanto (PDI-P) sejak 8 Oktober 2019 Wakil Ketua IDrs. H. Sentot Djamaludin (PKB) sejak 8 Oktober 2019 Wakil Ketua IIDrs. Sigit Sosiawan, S.E. (Golkar) sejak 8 Oktober 2019 Wakil Ketua IIIMuhaimin (PAN) sejak 8 Oktober 2019 KomposisiAnggota50Partai & kursi  PDI-P (15)  &#…

Patung Santo Antonius Padua Santo Antonius dari Padua, juga divenerasikan sebagai Antonius dari Lisboa, terutama di Portugal (15 Agustus 1195 – 13 Juni 1231) adalah seorang santo Katolik dilahirkan di Lisbon dengan nama Fernando de Bulhões, di keluarga kaya. Kehidupan Dia dibaptis dengan nama Fernando. Keluarganya mengatur sebuah pendidikan suara untuknya di sekolah kathedral lokal. Menentang keinginan orang tuanya, Fernando masuk ke Abbey Augustinian di St Vincent di pinggiran …

Oscar ZariskiOscar Zariski (1899–1986)Lahir(1899-04-24)24 April 1899Kobrin, Kekaisaran RusiaMeninggal4 Juli 1986(1986-07-04) (umur 87)Brookline, MassachusettsKebangsaanAmerika SerikatAlmamaterUniversitas RomeUniversitas KievDikenal atasGeometri aljabarPenghargaanWolf Prize in Mathematics, Steele PrizeKarier ilmiahBidangMatematikaInstitusiUniversitas Johns HopkinsUniversitas IllinoisUniversitas HarvardPembimbing doktoralGuido CastelnuovoMahasiswa doktoralS. S. AbhyankarMichael ArtinIacopo …

2009 video gameMySims AgentsWii box artDeveloper(s)EA Redwood Shores (Wii)[1]Tose (DS)Publisher(s)Electronic ArtsDirector(s)Kazuya Watanabe (DS)[2]Brent Iverson (Wii)[3]Producer(s)Mitch Ueno (DS)[2]Rachel Bernstein (Wii)Designer(s)Hunter Howe (Wii)Writer(s)Brian Kaiser (Wii)SeriesMySimsPlatform(s)Nintendo DS, WiiReleaseEU: September 25, 2009NA: September 29, 2009AU: October 5, 2009Genre(s)Life simulationMode(s)Single-player MySims Agents is a 2009 mystery life sim…

Minimum Wage OrdinanceLegislative Council of Hong Kong Long title An Ordinance to provide for a minimum wage at an hourly rate for certain employees; to establish a Minimum Wage Commission and to make consequential amendments to the Labour Tribunal Ordinance, the Employment Ordinance, the Minor Employment Claims Adjudication Board Ordinance and the Disability Discrimination Ordinance. CitationCap. 608Passed byLegislative Council of Hong KongPassed17 July 2010Commenced23 July 2010Legislative…

Kembali kehalaman sebelumnya