Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Monsun

Ghat Barat pada tahun 2010
Pada tanggal 28 Mei, di musim kemarau
Pada tanggal 28 Agustus, di musim hujan

Monsun (bahasa Inggris: monsoon) atau muson (Belanda: moesson) merupakan angin musim yang bersifat periodik dan biasanya terjadi terutama di Samudra Hindia dan sebelah selatan Asia.[1] Munculnya monsun biasanya ditandai dengan curah hujan yang tinggi. Monsun mirip dengan angin laut, tetapi ukurannya lebih besar, lebih kuat dan lebih konstan.

Monsun merupakan angin yang berubah arah tiap setengah tahun. Oleh karena itu, muson dinamakan juga angin setengah tahunan.[2] Monsun terjadi karena adanya perbedaan suhu antara belahan bumi utara dan belahan bumi selatan.[2] Di Indonesia, muson menjadi penentu pola iklim dan pola angin di Indonesia.[3]

Istilah

Kata "monsun" diserap dari bahasa Inggris monsoon, yang diserap dari bahasa Belanda moesson, yang pada akhirnya diserap dari bahasa Arab مَوْسِم (mawsim) yang berarti "musim".

Monsun biasanya merujuk pada perubahan musiman arah angin di sepanjang pesisir Samudera Hindia, khususnya di laut Arab, yang bertiup dari arah barat daya di India dan wilayah-wilayah di sekitarnya untuk setengah tahun dan dari timur laut untuk setengah tahun lainnya.

Pelaut Yunani dalam legenda, Hippalus secara tradisional dianggap sebagai orang pertama yang menggunakan monsun untuk mempercepat pelayaran sepanjang Samudra Hindia; nama kuno untuk monsun di daerah ini juga dipanggil Hippalus. Meskipun begitu, kemungkinan besar Hippalus hanyalah orang Yunani pertama yang memanfaatkan monsun karena para pelaut Yaman telah melakukan perdagangan dengan India lama sebelum masanya. Monsun hanya bertiup setiap 6 bulan

Proses

Monsun terjadi karena daratan menghangat dan menyejuk lebih cepat daripada air. Hal ini menyebabkan suhu di darat lebih panas daripada di laut pada musim panas. Udara panas di darat biasanya berkembang naik, menciptakan daerah bertekanan rendah. Ini menciptakan sebuah angin yang sangat konstan yang bertiup ke arah daratan. Curah hujan yang terkait disebabkan udara laut yang lembap yang dialihkan ke arah pegunungan, yang kemudian menyebabkan pendinginan, dan lalu pengembunan.

Pada musim dingin, udara di darat menjadi lebih sejuk dengan cepat, tetapi udara panas di laut bertahan lebih lama. Udara panas di atas laut berkembang naik, menciptakan daerah bertekanan rendah dan angin sepoi-sepoi dari darat ke laut. Karena perbedaan suhu antara laut dan daratan lebih kecil dibandingkan saat musim panas, monsun musim dingin tidak begitu konstan.

Monsun mirip dengan angin laut, tetapi ukurannya lebih besar, lebih kuat dan lebih konstan.

Sistem monsun

Dengan semakin bertambahnya pengetahuan mengenai monsun, definisi "monsun" telah melebar, dan kini termasuk segala fenomena yang terkait dengan siklus cuaca tahunan di benua Asia, Australia, dan Afrika yang tropis dan subtropis serta lautan dan samudra di wilayah-wilayah tersebut. Di daerah-daerah inilah siklus-siklus peristiwa cuaca yang paling hebat dan dramatis di Bumi terjadi.

Selain itu, sistem monsun diketahui selalu terjadi saat pembentukan benua-benua raksasa seperti Pangea bersama dengan cuaca benua yang ekstrem.

Secara garis besar monsun terbagi menjadi dua macam, yaitu monsun musim dingin dan monsun musim panas.[4]

Monsun musim dingin

Monsun musim dingin adalah monsun yang berasal dari benua dan bertiup di musim dingin.[5]

Monsun musim dingin lebih dikenal sebagai monsun barat di Indonesia. Angin ini bertiup pada bulan Oktober-April dan menyebabkan musim hujan di seluruh Kepulauan Indonesia. Angin ini bertiup saat matahari berada di belahan bumi selatan, yang menyebabkan benua Australia sedang mengalami musim panas, berakibat pada tekanan minimum dan benua Asia lebih dingin, berakibat memiliki tekanan maksimum dan bersifat basah sehingga membawa musim hujan/penghujan. Bertiupnya angin ini disebabkan oleh adanya perbedaan tekanan udara di belahan bumi utara dan selatan. Pada saat itu utara musim dingin sehingga menyebabkan tekanan di utara lebih tinggi daripada selatan, maka angin bertiup dari utara (Asia dan Samudera Pasifik) menuju Australia melewati Indonesia. Menurut hukum Buys Ballot, angin akan bertiup dari daerah bertekanan maksimum ke daerah bertekenan minimum, sehingga angin bertiup dari benua Asia menuju benua Australia, dan karena menuju Selatan Khatulistiwa/Equator, maka angin akan dibelokkan ke arah kiri. Pada periode ini, Indonesia akan mengalami musim hujan akibat adanya massa uap air yang dibawa oleh angin ini, saat melalui lautan luas di bagian utara (Samudra Pasifik dan Laut Cina Selatan).[6]

Monsun musim panas

Monsun musim panas adalah monsun yang berasal dari samudra dan bertiup dalam musim panas.[7]

Monsun musim panas lebih dikenal sebagai monsun timur di Indonesia. Angin ini bertiup pada bulan April-Oktober dan menyebabkan musim kemarau di seluruh Kepulauan Indonesia. Angin ini bertiup saat matahari berada di belahan bumi utara, sehingga menyebabkan benua Australia mengalami musim dingin, sehingga memiliki tekanan maksimum dan Benua Asia lebih panas, sehingga memiliki tekanan minimum. Angin ini bersifat kering yang mengakibatkan wilayah Indonesia mengalami musim kering/kemarau. Bertiupnya angin ini disebabkan oleh adanya perbedaan tekanan udara di belahan bumi selatan dan utara. Pada saat itu di belahan bumi selatan sedang musim dingin, sehingga menyebabkan tekanan di selatan lebih tinggi daripada utara. Hal ini menyebabkan angin bertiup dari selatan (Australia) ke utara menuju Asia melewati Indonesia. Menurut hukum Buys Ballot, angin akan bertiup dari daerah bertekanan maksimum ke daerah bertekanan minimum, sehingga angin bertiup dari benua Australia menuju benua Asia, dan karena menuju utara Khatulistiwa/Equator, maka angin akan dibelokkan ke arah kanan. Pada periode ini, Indonesia akan mengalami musim kemarau akibat angin tersebut melalui gurun pasir di bagian utara Australia yang kering dan hanya melalui lautan yang sempit.[6]

Referensi

  1. ^ (Indonesia) Arti kata Monsun dalam situs web Kamus Besar Bahasa Indonesia oleh Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.
  2. ^ a b (Indonesia)Hayati, Sri dan Enok Maryani. 2007. Ilmu Pengetahuan Sosial Geografi. Jakrta: Penerbit Erlangga. Hal.6.
  3. ^ (Indonesia)Pujiastuti, Sri dan Haryo Tamtomo. 2007. Ilmu Pengetahuan Sosial Terpadu. Jakarta: Penerbit Erlangga. Hal. 5.
  4. ^ "Perubahan Iklim". sumber.belajar.kemdikbud.go.id. Diakses tanggal 2020-12-22. 
  5. ^ (Indonesia) Arti kata Monsun musim dingin dalam situs web Kamus Besar Bahasa Indonesia oleh Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.
  6. ^ a b Welianto, Ari. Welianto, Ari, ed. "Angin Muson, Pengertian dan Jenisnya". Kompas.com. Diakses tanggal 2020-12-22. 
  7. ^ (Indonesia) Arti kata Monsun musim panas dalam situs web Kamus Besar Bahasa Indonesia oleh Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Альтернативна система елемантів Теодора Бенфея Альтернативні періодичні таблиці є табличним поданням хімічних елементів, що значно відрізняється від організації елементів в класичній періодичній системі хімічних елементів. В даний час різними авторами запропоновано

3rd Arkansas Infantry Regiment may refer to: American Civil War Confederate 3rd Arkansas Infantry 3rd Consolidated Arkansas Infantry 3rd Infantry, a unit of the Provisional Army of Arkansas Union 3rd Arkansas Infantry 56th United States Colored Infantry, formerly 3rd Arkansas Infantry (African Descent) Topics referred to by the same termThis disambiguation page lists articles about military units and formations which are associated with the same title. If an internal link referred you to this pa…

جائزة البحرين الكبرى 2010 (بالإنجليزية: VII Bahrain Grand Prix)‏  السباق 1 من أصل 19 في بطولة العالم لسباقات الفورمولا واحد موسم 2010 السلسلة بطولة العالم لسباقات فورمولا 1 موسم 2010  البلد البحرين  التاريخ 14 مارس 2010 مكان التنظيم حلبة البحرين الدولية، صخير طول المسار 6.299 كيلومتر (3.914 …

Sebuah radio merek Truetone Sebuah penerima radio Radio adalah teknologi yang digunakan untuk pengiriman sinyal dengan cara modulasi dan radiasi elektromagnetik (gelombang elektromagnetik). Gelombang ini melintas, dan merambat lewat udara, dan bisa juga merambat lewat ruang angkasa yang hampa udara, karena gelombang ini tidak memerlukan medium pengangkut (seperti molekul udara). Saat ini radio dapat didengarkan melalui ponsel pintar, berbeda halnya sebelum abad ke-20, ketika konsep nirkabel masi…

Yim Si-wanYim pada tahun 2023LahirYim Woong-jae1 Desember 1988 (umur 35)Busan, Korea SelatanNama lainSiwanAlmamaterUniversitas Woosong - MusikPekerjaanPenyanyipemeranAgenPLUM A&CTinggi168 m (551 ft 2 in)Karier musikGenreK-popInstrumenVokalgitarviolinTahun aktif2010–sekarangLabelStar EmpireNama KoreaHangul임시완 Hanja任時完[1] Alih AksaraYim Si-wanMcCune–ReischauerYim SiwanNama lahirHangul임웅재 Alih AksaraYim Ung-jaeMcCune–ReischauerYim UngjaeN…

竹塹城護城河 新竹縣(1876年-1895年),是清朝在臺灣所設的行政區劃之一,係1876年1月16日(清光緒元年12月20日)沈葆楨奏請新設臺北府,設立時將淡水廳分割成淡水縣、基隆廳與新竹縣而來[1],而原淡水廳治竹塹位於此縣境內,故沿用為縣治[2]。 新竹縣剛成立時,北以頭重溪(屬社子溪水系)土牛溝與淡水縣為界,南以大甲溪與彰化縣為界,相當於今天臺灣桃

استاد خليفة بن زايدصورة من مدرجات الملعبمعلومات عامةلقب استاد خليفةالاسم الكامل استاد خليفة بن زايد الدوليالمنطقة الإدارية العين البلد  الإمارات العربية المتحدة التشييد والافتتاحالمقاول الرئيسي نادي العين التجديد 2002 (منذ 21 سنة)الاستعمالالرياضة كرة القدم المستضيف منت

Acne Studios AB Логотип Тип приватне підприємствоФорма власності AktiebolagГалузь одяг, взуття, аксесуариЗасновано 1996Засновник(и) Джонні ЙоганссонМатс Йоганссон Джеспер КутхофдТомас СкоґінгШтаб-квартира Floragatan 13114 31 СтокгольмШвеція59°20′35″ пн. ш. 18°04′31″ сх. д. / 59.…

Ini adalah nama Korea; marganya adalah Ryu. Ryu Jun-yeolRyu Jun-yeol saat acara fansign di Lotte World Mall pada Oktober 2018Lahir25 September 1986 (umur 37)Suwon, Korea SelatanAlmamaterUniversitas SuwonPekerjaanAktorTahun aktif2012-sekarangAgenC-JeS EntertainmentNama KoreaHangul류준열 Hanja柳俊烈 Alih AksaraRyu Jun-yeolMcCune–ReischauerRyu Chun-yŏl Ryu Jun-yeol (Hangul: 류준열) (lahir 25 September 1986) adalah aktor asal Korea Selatan. Ia mulai dikenal karena perannya seba…

Historical building, instance of Brick Gothic and Weser Renaissance architecture Bremen Town Hall redirects here. For the former town hall of Bremen, Maine, see Bremen Town House. Bremen City HallUNESCO World Heritage SiteCity hall from the market place, Roland in side viewOfficial nameTown Hall and Roland on the Marketplace of BremenLocationBremen, GermanyCriteriaCultural: (iii), (iv), (vi)Reference1087Inscription2004 (28th Session)Area0.287 ha (0.00111 sq mi)Buffer…

Cet article est une ébauche concernant l’aviron. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. Championnats du monde d'aviron 2006 Généralités Sport Aviron Organisateur(s) FISA Édition 36e Lieu(x) Eton Royaume-Uni Date 20 août au 27 août 2006 Épreuves 23 Navigation Kaizu 2005 Munich 2007 modifier Les Championnats du monde d'aviron 2006, 35e du nom, se tiennent du 20 au 27 août 2006 à Eton en Anglet…

En geometría, el conjugado isotómico de un punto P con respecto a un triángulo ABC es otro punto, definido de una manera específica desde P y ABC: si los puntos base de las líneas PA, PB y PC en los lados opuestos a A, B, y C son reflejados sobre los puntos medios de sus lados respectivos, las líneas resultantes se cruzan en el conjugado isotómico de P. Construcción Supóngase que P no es colineal con dos vértices de ABC. Sean A', B' y C' los puntos en los que las líneas AP, BP y CP se…

1924 film This article is about an American silent film. For other uses, see Troubleshooter. The Trouble ShooterLobby cardDirected byJack ConwayWritten byFanny HattonFredric HattonProduced byWilliam FoxStarringTom MixKathleen KeyCinematographyDaniel B. ClarkDistributed byFox Film CorporationRelease date May 4, 1924 (1924-05-04) (US) Running time6 reelsCountryUnited StatesLanguageSilent (English intertitles) The Trouble Shooter is a 1924 American silent Western film directed by…

Cemetery in Hellerup, Denmark Hellerup CemeteryOne of the cemetery's two lakesDetailsEstablished1912LocationHellerup, Gentofte Municipality CopenhagenCountryDenmarkCoordinates55°43′54″N 12°33′33″E / 55.73167°N 12.55917°E / 55.73167; 12.55917Owned byGentofte MunicipalitySize7.2 hectares Hellerup Cemetery (Danish: Gellerup Kirkegård) is a cemetery in Hellerup in the northern suburbs of Copenhagen, Denmark. It is located on Bernstorffsvej and was inaugurated on …

فريدريك بيرتون معلومات شخصية الميلاد 20 أكتوبر 1871(1871-10-20)إنديانابوليس الوفاة 23 أكتوبر 1957 (86 سنة)لوس أنجلوس، كاليفورنيا، الولايات المتحدة مواطنة الولايات المتحدة  الحياة العملية المهنة ممثل اللغة الأم الإنجليزية  اللغات الإنجليزية  سنوات النشاط 1914-1947 المواقع IMDB صفحته…

American football player (1871–1928) Ralph WarrenPortrait of Warren from Walter Camp's 1894 book, American FootballPrinceton TigersPositionEndClassGraduatePersonal informationBorn:August 21, 1871Montclair, New Jersey, U.S.Died:September 3, 1928 (aged 57)Career historyCollegePrinceton University (1889–1891)Career highlights and awards All-American, 1890 Ralph Herbert Warren (August 21, 1871 – September 3, 1928)[1] was an All-American football player. He played end for Prince…

Hindu pilgrimage circuit of four sites in India For the pilgrimage circuit of Badrinath, Rameswaram, Dwarka and Puri, see Char Dham. Chota Char DhamYamunotriGangotriKedarnathBadrinathThis box: viewtalkedit KedarnathBadrinathGangotriYamunotriclass=notpageimage| The four places in Uttarakhand Chota Char DhamReligionAffiliationHinduismDeityVishnu (Badrinath)Shiva (Kedarnath)Ganga (Gangotri) Yamuna (Yamunotri)LocationStateUttarakhandCountryIndiaArchitectureTypeNorth Indian architectureCompletedUnkno…

Railway line in the United States of America Connecticut River LineThe historic Union Station building in Northampton, Massachusetts, and the current station platformOverviewOwnerMassDOTLocaleWestern MassachusettsTerminiSpringfield, MassachusettsEast Northfield, MassachusettsStations4ServiceTypeRegional railFreight railSystemAmtrakCSX TransportationServices     Vermonter     Valley Flyer     Hartford LineTechnicalLine len…

2019 song by Summer Walker For the William Wei song also known as Playing Games, see Play Game. Playing GamesSingle by Summer Walker featuring Bryson Tillerfrom the album Over It ReleasedAugust 23, 2019 (2019-08-23)Recorded2018–2019GenreR&BLength2:23 (extended version) (with Bryson Tiller) 2:23 (album version)LabelLoveRenaissanceInterscopeSongwriter(s)Summer WalkerLondon HolmesRoark BaileyAubrey RobinsonLeToya LuckettKelly RowlandBeyoncé KnowlesLaTavia RobersonFred Jerk…

This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article possibly contains original research. Please improve it by verifying the claims made and adding inline citations. Statements consisting only of original research should be removed. (February 2008) (Learn how and when to remove this template message) This article needs additional citations for verification. Please help improve this a…

Kembali kehalaman sebelumnya